Garmin Edge 820 Owner's Manual page 284

Gps
Hide thumbs Also See for Edge 820:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

eka. Zona denyut nadi adalah sekumpulan rentang denyut nadi per menit.
Lima zona denyut nadi yang diakui secara umum diberi nomor dari 1 sampai
5 sesuai dengan peningkatan intensitas. Secara umum, zona denyut nadi
dihitung berdasarkan persentase denyut nadi maksimum Anda.
Target Kebugaran
Dengan mengetahui zona denyut nadi, Anda terbantu dalam mengukur dan
meningkatkan kebugaran Anda karena memahami dan menerapkan prinsip-
prinsip ini.
• Denyut nadi Anda adalah ukuran paling tepat untuk mengukur intensitas
latihan Anda.
• Latihan dengan zona denyut nadi tertentu dapat membantu Anda mening-
katkan kapasitas dan kekuatan kardiovaskular.
• Dengan mengetahui zona denyut nadi, Anda dapat tercegah dari berlatih
secara berlebihan dan dapat meminimalkan risiko cedera.
Jika Anda tahu denyut nadi maksimum, Anda dapat menggunakan tabel
(Perhitungan Zona Denyut Jantung, halaman 328)
denyut nadi terbaik untuk sasaran kebugaran Anda.
Jika Anda tidak tahu denyut nadi maksimum Anda, gunakan salahsatu
kalkulator yang tersedia di Internet. Sejumlah pusat kebugaran dan pusat
kesehatan dapat memberikan tes yang mengukur denyut nadi maksimum.
Denyut nadi maksimum standar adalah 220 dikurangi usia Anda.
Tips untuk Data Denyut Nadi Tak Menentu
Jika data denyut nadi tak menentu atau tidak muncul, Anda dapat mencoba
tips ini.
Edge
820
®
untuk menentukan zona
ID
283

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents