Bosch GCM 10 Operating Instructions Manual page 114

Hide thumbs Also See for GCM 10:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
GCM10_ASIA.book Seite 10 Dienstag, 18. September 2007 9:40 09
Pemasangan secara tetap atau
fleksibel
Untuk menjamin penggunaan perkakas
listrik
yang
aman,
sebelum digunakan harus dipasangkan
dahulu pada tempat kerja yang datar dan
stabil (misalnya meja kerja).
Pemasangan yang tetap
(lihat gambar
)
D1
Pegangkan perkakas listrik dengan penyekrupan yang
cocok pada meja kerja. Lubang lubang 16 adalah
khusus untuk penyekrupan ini.
Pemasangan fleksibel
(lihat gambar
)
D2
Pegangkan perkakas listrik di kaki perkakas pada meja
kerja dengan klamer klamer yang lazim dijual.
Penghisapan debu/serbuk
Bermacam debu yang terjadi selama bekerja
dengan perkakas bisa jadi tidak baik untuk
kesehatan,
mudah
terbakar
meledak. Karena itu harus diterapkan peraturan
keselamatan kerja.
Misalnya: beberapa macam debu dianggap
menyebabkan penyakit kanker. Gunakanlah
penghisapan debu yang memadai dan pakailah
kedok anti debu.
Penghisapan dengan kipas di dalam
perkakas
(lihat gambar
)
E
Cekamkan jepitan pada kantung debu 27 dengan dua
jari dan sarungkan kantung debu pada saluran serbuk
34. Jepitan harus masuk dalam alur dari saluran
serbuk.
Lepaskan cekaman pada jepitan kantung debu.
Selama memotong, kantung debu tidak boleh terkena
pada bagian bagian perkakas listrik yang bergerak.
Kosongkan kantung debu sebelum terlalu penuh.
Penghisapan dengan alat penghisap dari luar
Gunakanlah adapter yang cocok dari program
aksesori keluaran Bosch untuk menyambungkan alat
penghisap debu pada saluran serbuk 34. Pasangkan
adapter dan slang penghisap debu dengan kencang.
Alat penghisap debu harus cocok untuk menghisap
bahan yang dikerjakan.
Untuk
menghisap
bahan bahan
berbahaya
bagi
kesehatan,
mengakibatkan penyakit kanker dan kering harus
digunakan alat penghisap yang khusus.
1 619 P04 359 • (2007.09)
Ekstensi sandaran
(lihat gambar
Sebelum
perkakas
listrik
perkakas listrik, tariklah steker dari stopkontak.
Jika memotong sudut potong yang vertikal, sandaran
harus digeserkan.
Lepaskan tuas pemegang 30 dan tarik ke luar sama
sekali ekstensi sandaran 22.
Kencangkan kembali tuas pemegang.
Ekstensi meja potong
Sebelum
perkakas listrik, tariklah steker dari stopkontak.
Ekstensi meja potong
(lihat gambar
atau
mudah
Benda benda yang hendak dikerjakan yang panjang
harus dilandasi atau ditopangkan pada ujungnya.
Lepaskan kedua baut mur dalam 18 dengan kunci
mur dalam 21 (ukuran mulut 6) yang dipasok bersama
dengan perkakas listrik.
Tarik ke luar ekstensi meja potong 20 hingga batas
dan kencangkan kembali baut baut mur dalam.
Alat tambahan
(lihat gambar
Dorongkan alat tambahan 43 di kedua sisi dari
perkakas listrik ke dalam lubang 19 yang khusus untuk
ini hingga tercapai kepanjangan yang diperlukan.
Gunakan mistar 42 untuk memotong benda benda
dengan kepanjangan yang sama.
Memegang benda yang dikerjakan
(lihat gambar
Sebelum
perkakas listrik, tariklah steker dari stopkontak.
Untuk menjamin keselamatan kerja yang optimal
benda yang dikerjakan harus selalu dipegang dengan
alat.
Janganlah mengerjakan benda benda yang terlalu
kecil untuk dipegang dengan alat.
yang
sangat
yang
dapat
Tekankan benda yang dikerjakan keras keras pada
sandaran 6 dan ekstensi sandaran 22.
Bahasa Indonesia–10
)
F
memulai
semua
pekerjaan
Perhatikanlah
pada
memperpanjang
atau
sandaran, bahwa perkakas listrik tetap
dapat berfungsi dengan baik (terutama
fungsi kap pelindung yang bergerak).
memulai
semua
pekerjaan
)
G
)
H
)
I
memulai
semua
pekerjaan
Pada waktu mengencangkan benda yang
dikerjakan,
janganlah
tangan di bawah tuas cekaman paten.
pada
waktu
memperbesar
pada
pada
memasukkan

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Gcm 10 professional

Table of Contents