Informasi Umum; Pernyataan Tentang Bahaya; Catatan; Kelompok Target - Grundfos SCALA1 Installation And Operating Instructions Manual

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

1. Informasi umum

Perangkat ini dapat digunakan oleh anak
berusia 8 tahun atau lebih dan orang
dengan gangguan fisik, sensor atau
mental atau kurang pengalaman atau
pengetahuan jika mereka di bawah
pengawasan atau diberi tahu cara
menggunakan perangkat yang aman serta
memahami bahayanya.
Anak-anak dilarang mempermainkan
perangkat ini. Pembersihan dan
pemeliharaan perangkat ini tidak boleh
dilakukan oleh anak-anak tanpa
pengawasan.
Bacalah dokumen ini sebelum Anda
memasang produk. Pemasangan dan
pengoperasian harus sesuai dengan
regulasi setempat serta pedoman
penggunaan yang benar.

1.1 Pernyataan tentang bahaya

Simbol dan pernyataan bahaya berikut ini dapat
muncul dalam petunjuk pemasangan dan
pengoperasian Grundfos, petunjuk keselamatan dan
petunjuk servis.
BAHAYA
Menunjukkan situasi berbahaya yang, jika
tidak dihindari, akan mengakibatkan
kematian atau luka serius.
PERINGATAN
Menunjukkan situasi berbahaya yang, jika
tidak dihindari, dapat mengakibatkan
kematian atau luka serius.
HATI-HATI
Menunjukkan situasi berbahaya yang, jika
tidak dihindari, dapat mengakibatkan luka
ringan atau sedang.
Pernyataan bahaya disusun dalam urutan berikut:
KATA PERINGATAN
Penjelasan bahaya
Konsekuensi dari mengabaikan peringatan
Tindakan untuk mencegah bahaya.

1.2 Catatan

Simbol dan catatan berikut ini dapat muncul dalam
petunjuk pemasangan dan pengoperasian Grundfos,
petunjuk keselamatan dan petunjuk servis.
Perhatikan petunjuk ini untuk produk tahan
ledakan.
42
Lingkaran warna biru atau abu-abu
dengan simbol grafis putih menunjukkan
bahwa suatu tindakan harus diambil.
Lingkaran warna merah atau abu-abu
dengan garis diagonal, mungkin disertai
simbol grafis hitam, menunjukkan bahwa
suatu tindakan tidak boleh diambil atau
harus dihentikan.
Jika semua petunjuk ini tidak diperhatikan,
dapat mengakibatkan alat tidak berfungsi
atau rusak.
Tip dan saran untuk mempermudah
pekerjaan.

1.3 Kelompok target

Petunjuk pemasangan dan pengoperasian ini untuk
petugas pemasangan profesional maupun pengguna
umum.

2. Pengenalan produk

2.1 Deskripsi produk SCALA 1

1
2
3
10
4
Pos.
Keterangan
1
Pegangan pengangkat
2
Panel pengoperasian
3
Pelat label
4
Sumbat untuk mengakses poros pompa
5
Sumbat priming
6
Sambungan saluran pelepasan
7
Sambungan saluran isap
8
Sumbat kuras
9
Sambungan input eksternal
10
Sambungan kembar
5
6
7
9
8

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Scala1 series

Table of Contents