Tombol Khusus; Kombinasi Tombol Fungsi - Lenovo ThinkPad X130e Panduan Pengguna

(bahasa indonesia) user guide
Hide thumbs Also See for ThinkPad X130e:
Table of Contents

Advertisement

Tombol khusus

Komputer Anda memiliki beberapa tombol khusus.

Kombinasi tombol fungsi

Dengan mengatur tombol fungsi, Anda dapat mengubah fitur operasional dengan cepat. Untuk
menggunakan fungsi ini, tekan dan tahan tombol Fn
Tombol volume dan sunyi
• Fn+Esc: Mematikan speaker
• Fn+F1: Mengecilkan volume speaker
• Fn+F2: Memperbesar volume speaker
Jika suara speaker dimatikan dan kemudian komputer dinonaktifkan, suara tetap tidak akan terdengar
saat Anda mengaktifkan kembali komputer. Untuk mengaktifkan suara, tekan tombol untuk memperbesar
atau memperkecil speaker.
• Fn+F3: Mematikan mikrofon
Jika Anda menekan tombol sunyi mikrofon, semua perangkat rekam disetel ke sunyi atau berbunyi; ini
merupakan pengaturan default.
Penghematan daya
Fn+F4
Membuat komputer beralih ke mode sleep (standby). Untuk mengembalikan ke pengoperasian normal, tekan
hanya tombol Fn, tanpa menekan tombol fungsi.
Catatan: Jika Anda ingin menggunakan kombinasi tombol untuk mengalihkan komputer ke mode
hibernasi atau mode tanpa aktivitas (di Windows XP, mematikan komputer atau menampilkan panel untuk
menonaktifkan komputer), ubah pengaturan di Power Manager.
Mengaktifkan atau menonaktifkan fitur nirkabel
• Fn+F5
1
; kemudian tekan salah satu tombol fungsi
2
.
.
Bab 2
Menggunakan komputer
23

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents