Download Print this page

Philips HD6370 User Manual page 12

Hide thumbs Also See for HD6370:

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
INDONESIA
14
membantu menjaga daging tetap berair. Untuk hasil terbaik, pastikan potongan daging yang
Anda olah tidak terlalu tebal (kurang-lebih 1,5 cm).
Pemanggang meja ini tidak cocok untuk memanggang makanan yang dilapisi tepung panir.
Membersihkan dan pemeliharaan
Jangan sekali-kali menggunakan bahan pembersih abrasif, karena akan merusak lapisan anti-lengket
pada pelat.
1
Setel kenop kontrol pada posisi mati dan cabut alat (Gbr. 9).
2
Biarkan alat mendingin selama 15 menit (Gbr. 11).
3
Buang minyak berlebih dari pelat dengan kertas dapur sebelum Anda mencopot pelat untuk
dibersihkan.
4
Angkatlah pelat dari alasnya menggunakan pegangan (Gbr. 12).
5
Tarik baki tetesan dari alasnya (Gbr. 13).
Catatan: Baki tetesan hanya dapat ditarik dari alasnya dalam satu arah.
6
Rendamlah pelat pemanggang dalam air panas dengan sedikit cairan pembersih selama lima
menit atau peraslah jeruk nipis pada pelat pemanggang. Ini akan mengupas kerak makanan
atau lemak.
7
Bersihkan alas alat dengan kain lembap.
8
Bersihkan pelat pemanggang dan baki tetesan dengan kain lembut atau spons dalam air panas
dengan sedikit cairan pembersih atau dalam alat pencuci piring.
9
Keringkan pelat pemanggang dan baki tetesan.
10
Pasang kembali alat tersebut.
Catatan: Lihat tabel pembersihan untuk instruksi lebih lanjut.
Kiat pemeliharaan:
-
Anda bisa menggunakan pengikis untuk membersihkan sisa makanan yang mengeras di dinding
kaca alat.
-
Jangan pernah menggunakan pengikis untuk membersihkan kisi
-
Setelah alat mendingin (15 menit setelah digunakan), gunakan kain lembap dan sedikit deterjen
untuk membersihkan dinding logam pada bagian dalam alat. Berhati-hatilah ketika menggunakan
pengikis pada permukaan logam karena dapat menyebabkan gores. Harap perhatikan bahwa
goresan pada dinding logam tidak akan mempengaruhi fungsi alat.
Tabel pembersihan (Gbr. 14)
Mendaur ulang
Jangan membuang alat bersama limbah rumah tangga biasa jika alat sudah tidak bisa dipakai lagi,
tetapi serahkan ke titik pengumpulan atau daur ulang resmi. Dengan melakukan hal ini, Anda ikut
membantu melestarikan lingkungan.
Patuhi peraturan mengenai pengumpulan terpisah produk-produk elektrik dan elektronik di negara
Anda . Pembuangan produk secara benar akan membantu mencegah dampak negatif terhadap
lingkungan dan kesehatan manusia.

Advertisement

loading