Royal Enfield Bullet 500 2017 Manual page 43

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

LAKUKAN SENDIRI
MEMASANG RODA BELAKANG
 Pastikan karet tromol terpasang
sempurna.
 Miringkan kendaraan ke arah
kanan dan masukkan roda di
antara lengan ayun.
 Posisikan
roda
belakang
dengan karet tromol pada gigi
rantai belakang.
 Pasang spacer roda pada
tempatnya.
 Masukkan as roda beserta
ukuran rantai dari sisi kiri
kendaraan dan ketuk perlahan.
 Pastikan bahwa tanda pada posisi ukuran rantai
bersinggungan dengan stopper ukuran.
 Kencangkan mur benteng perlahan dan pastikan
lubang pin tidak tertutup dan slot pada mur selaras.
 Pasang pin belah.
P E R H A T I A N
Jangan
memaksa
as
mengakibatkan kerusakan, masukan as roda secara
perlahan.
TINGGI PEDAL REM BELAKANG
 Kendurkan mur pengunci.
 Putar kedalam atau keluar
hingga
tuas
pedal
sejajar dengan pijakan kaki
seperti pada gambar.
 Kencangkan mur pengunci.
 Periksa perputaran dari roda
belakang.
42
roda,
karena
dapat
rem

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Bullet 350 2017Bullet 350-es 2017

Table of Contents