Indonesia - Philips Cucina HD6151 Manual

Hide thumbs Also See for Cucina HD6151:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1

inDonEsia

1
Gambaran umum (Gbr. 1)
Tutup
A
Keranjang pengorengan
B
Panci bagian dalam yang dapat dilepas
C
Tombol pembuka tutup
D
Timer digital (hanya HD6151)
E
Kontrol suhu
F
Lampu suhu
G
Wadah air yang mengembun
H
Ruang penyimpanan kabel
I
Kabel
J
Penting
Bacalah petunjuk penggunaan ini dengan saksama sebelum menggunakan alat dan simpanlah untuk
referensi jika dibutuhkan kelak.
Periksalah apakah voltase pada alat sesuai dengan voltase listrik di rumah Anda, sebelum
,
menghubungkan alat.
Alat hanya boleh dihubungkan ke stopkontak yang memiliki arde.
,
Jika kabel listrik rusak, maka harus diganti oleh Philips, pusat servis resmi Philips atau orang
,
yang mempunyai keahlian sejenis agar terhindar dari bahaya.
Jika perlu memeriksakan atau memperbaiki alat, bawalah selalu ke pusat servis resmi Philips.
,
Jangan berupaya memperbaiki sendiri alat tersebut, karena hal ini bisa membatalkan
garansi Anda.
Bersihkan komponen alat penggoreng yang terpisah-pisah secara menyeluruh sebelum Anda
,
menggunakan alat untuk pertama kali. (lihat bab 'Membersihkan'). Semua komponen harus
betul-betul kering sebelum Anda mengisi minyak atau lemak cair ke dalam alat penggoreng.
Sewaktu menggoreng, uap panas akan keluar melalui saringan. Jauhkan tangan dan wajah Anda
,
dari uap pada jarak yang aman. Anda juga harus berhati-hati terhadap uap panas saat
membuka tutupnya.
Jangan menyentuh jendela intip karena bagian ini akan menjadi panas sewaktu penggorengan
,
berlangsung.
Taruh alat pada permukaan horisontal yang rata dan stabil, jauh dari jangkauan anak-anak.
,
Jangan membiarkan kabel listrik menggantung di tepi meja atau di rak bagian atas, tempat alat
,
berada.
Alat ini dimaksudkan untuk penggunaan rumah tangga saja. Jika alat ini digunakan tidak
,
sebagaimana layaknya atau untuk tujuan profesional atau semi-profesional, atau digunakan
dengan cara yang tidak sesuai dengan petunjuknya, maka garansi tidak berlaku dan Philips
tidak bertanggung jawab atas setiap kerusakan yang terjadi.
Goreng makanan hingga kuning keemasan, jangan sampai hitam atau kecoklatan, lalu buanglah
,
serpihan yang gosong. Jangan menggoreng makanan yang bertepung, khususnya kentang dan
produk cereal pada suhu di atas 175°C (untuk meminimalkan produksi akrilamida).
Jangan menggoreng ketan (atau makanan sejenisnya) dalam alat ini, karena bisa menimbulkan
,
percikan hebat atau gelembung didih minyak atau lemak yang terlalu banyak.
Pastikan alat penggoreng selalu terisi minyak atau lemak hingga batas di antara indikasi level
,
'MIN' dan 'MAX' di bagian dalam panci untuk mencegah tumpahan atau panas yang berlebihan.
Jangan menyalakan alat sebelum Anda mengisinya dengan minyak atau lemak, karena dapat
,
merusak alat.
Medan elektromagnet (EMF)
Alat Philips ini mematuhi semua standar yang berkenaan dengan medan elektromagnet (EMF). Jika
ditangani sebagaimana layaknya dan sesuai dengan petunjuk dalam buku panduan ini, alat tersebut
aman digunakan menurut bukti ilmiah yang kini tersedia.

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Cucina hd6150

Table of Contents