Download Print this page

DeWalt DCF787 Original Instructions Manual page 44

Hide thumbs Also See for DCF787:

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
BAHASA INDONESIA
BAHASA INDONESIA
Definisi: Simbol dan Kata Peringatan Keselamatan
Buku petunjuk ini menggunakan simbol dan kata peringatan keselamatan berikut untuk mengingatkan Anda mengenai situasi berbahaya
dan risiko cedera pribadi atau kerusakan properti.

BAHAYA: Mengindikasikan situasi berbahaya yang tak terelakkan, yang jika tidak dihindari, akan mengakibatkan kematian atau
cedera berat.

PERINGATAN: Mengindikasikan situasi berbahaya yang berpotensi terjadi, yang jika tidak dihindari, dapat mengakibatkan
kematian atau cedera berat.

PERHATIAN: Mengindikasikan situasi berbahaya yang berpotensi terjadi, yang jika tidak dihindari, dapat mengakibatkan cedera
ringan atau sedang.

(Digunakan tanpa kata) Menunjukkan pesan yang terkait dengan keselamatan.
PEMBERITAHUAN: Mengindikasikan suatu praktik yang tidak berhubungan dengan cedera diri, yang jika tidak dihindari,
mungkin mengakibatkan kerusakan barang.
Gambar A
Sakelar pemicu
1
Tombol maju/mundur
2
Bantalan gagang gerek
3
Gagang gerek pelepas cepat segi enam 1/4" (6,35 mm)
4
Tombol pelepas baterai
5
Baterai
6
Lampu kerja
7
Kait ban (aksesori opsional)
8
Sekrup pemasangan
9
42
3
4
7
1
5
8
9

Jika Anda memiliki pertanyaan atau komentar mengenai hal
ini atau alat D
1-800-4-D
PERINGATAN! Baca seluruh peringatan keselamatan
dan seluruh petunjuk. Kegagalan untuk mengikuti
peringatan dan instruksi dapat mengakibatkan sengatan
listrik, kebakaran, dan/atau cedera berat.
PERINGATAN: Untuk mengurangi risiko cedera, baca buku
petunjuk manual.
WALT, hubungi kami, bebas pulsa, di:
e
WALT (1-800-433-9258).
e
2
6

Advertisement

loading