Spesifikasi Teknis - ResMed AirStart 10 APAP User Manual

Hide thumbs Also See for AirStart 10 APAP:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

• Jangan letakkan perangkat pada bagian sampingnya karena air dapat masuk ke dalam
perangkat.
• Pengaturan sistem yang tidak benar dapat mengakibatkan pembacaan tekanan masker
yang tidak benar. Pastikan sistem diatur dengan benar.
• Jangan gunakan pemutih, klorin, alkohol, atau larutan berbahan dasar aromatik, sabun
pelembap atau antibakteri, atau minyak berpewangi untuk membersihkan perangkat,
humidifier, atau selang udara. Larutan tersebut dapat menyebabkan kerusakan atau
memengaruhi kinerja humidifier dan mengurangi umur produk.
• Jika Anda menggunakan humidifier, letakkan selalu perangkat di permukaan rata yang
lebih rendah dari kepala Anda untuk mencegah masker dan selang udara terisi air.
• Biarkan humidifier mendingin selama sepuluh menit sebelum memegangnya agar air
menjadi dingin dan untuk memastikan bahwa humidifier tidak terlalu panas untuk
disentuh.
• Pastikan bahwa humidifier telah kosong sebelum mengangkut perangkat.

Spesifikasi teknis

Satuan dinyatakan dalam cm H
Unit catu daya 90W
Rentang input AC:
Output DC:
Konsumsi daya wajar:
Konsumsi daya puncak:
Kondisi lingkungan
Suhu pengoperasian:
Kelembapan operasi:
Ketinggian pengoperasian:
Suhu penyimpanan dan pemindahan:
Kelembapan penyimpanan dan pengangkutan:
Kompatibilitas elektromagnetik
Perangkat AirStart 10 mematuhi semua persyaratan kompatibilitas elektromagnetik (EMC) sesuai dengan IEC 60601-1-
2:2014 untuk lingkungan perumahan, komersial, dan industri ringan. Disarankan agar perangkat komunikasi seluler
dijauhkan dengan jarak pisah setidaknya 1 meter dari perangkat.
Informasi mengenai emisi elektromagnetik dan daya tahan perangkat ResMed ini dapat dibaca di
www.resmed.com/downloads/devices
Klasifikasi: IEC 60601-1:2005/A1:2012
Kelas II (insulasi ganda), Tipe BF, Perlindungan terhadap kebocoran IP22.
Sensor
Sensor tekanan:
Sensor aliran:
O dan hPa. 1 cm H
2
O setara dengan 0.98 hPa.
2
100–240V, 50–60Hz 1.0–1.5A, Kelas II
115V, 400Hz 1.5A, Kelas II (nominal untuk penggunaan
pesawat terbang)
24V
3.75A
53W (57VA)
104W (108VA)
+5°C hingga +35°C
Catatan: Aliran udara untuk pernapasan yang dihasilkan
oleh perangkat terapi ini dapat lebih tinggi daripada suhu
ruangan. Dalam suhu ambien ekstrem (40°C), perangkat ini
tetap aman.
kelembapan relatif 10 hingga 95%, non-kondensasi
Setara permukaan laut hingga 2.591 m; rentang tekanan
udara 1013 hPa hingga 738 hPa
-20°C hingga +60°C
kelembapan relatif 5 hingga 95%, non-kondensasi
Terpasang secara internal pada saluran keluar perangkat,
jenis pengukur tekanan analog, 0 hingga 40 cm H
(0 hingga 40 hPa)
Terpasang secara internal pada saluran masuk perangkat,
tipe aliran massa digital, -70 hingga +180 L/mnt
O
2
Indonesia
15

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Airstart 10 cpap

Table of Contents