Philips AWH1130 User Manual page 21

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

• Kencangkan dengan kuat ke posisinya dan periksa steker dinding tidak longgar untuk memasti-
kan bahwa pemanas listrik terpasang dengan kuat.
• Sambungkan saluran masuk dan saluran keluar pemanas air dengan pipa atau aksesoris yang
mampu menahan suhu diatas 100°C pada tekanan yang melebihi tekanan kerja (8 bar). Oleh
karena itu, kami sangat menganjurkan agar tidak ada bahan yang digunakan yang tidak dapat
menahan suhu tinggi.
• Saat memasang pipa air ikuti aturan dasar untuk mencegah korosi: "Jangan menggunakan
tembaga sebelum besi atau baja ke arah aliran air". Untuk mencegah pasangan galvanik dan efek
merusaknya, gunakan selotip Te�on untuk memasang selang isolasi yang disertakan dengan
pemanas ke kedua pipanya.
Untuk mengalirkan air panas di beberapa tempat, silakan merujuk ke (Gambar 4) untuk
sambungan dan pemasangan pipa.
18
Dinding
Baut ekspansi
Pengait

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Awh1131Awh1132Awh1604Awh1605Awh1606

Table of Contents