Philips HQ8170/43 User Manual page 19

Philips electric shaver user manual
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Pembersihan dan perawatan
Lampu di atas simbol keran mulai berkedip setiap
,
kali selesai mencukur untuk mengingatkan Anda
bahwa pencukur perlu dibersihkan (kecuali jika
lampu pada alas menyala merah).
Membersihkan secara teratur akan menjamin hasil
cukur yang lebih baik.
Cara yang normal untuk membersihkan alat adalah
dengan mencuci unit pencukur dan tempat rambut
dengan air panas setiap kali Anda selesai bercukur.
Hati-hati dengan air panas. Selalu periksa apakah air
tidak terlalu panas untuk mencegah luka bakar pada
tangan Anda.
Catatan: Air mungkin merembes keluar dari soket di
bagian bawah alat saat Anda membilasnya. Ini normal
dan tidak berbahaya.
Setiap hari: unit pencukur dan tempat
rambut
1
Matikan pencukur, cabut steker listrik dari
stopkontak di dinding lalu lepaskan steker alat
dari pencukur.
2
Tekan tombol pelepas untuk membuka unit
cukur.
3
Bersihkan unit pencukur dan penampung
rambut dengan membilasnya selama beberapa
saat dengan air panas dari keran.
indonEsia
21

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Hq8170/16Hq8170/21Hq8170/20Hq8170

Table of Contents