Download Print this page

Black & Decker EVO143 Original Instructions Manual page 17

Multi tool

Advertisement

Available languages

Available languages

@
Peringatan! Kontak atau penghirupan debu
yang ditimbulkan oleh aplikasi pengampelasan
dapat membahayakan kesehatan pengguna dan
orang-orang yang mungkin ada di sekelilingnya.
Pakai masker debu yang dirancang secara
khusus untuk melindungi terhadap debu dan uap,
dan pastikan bahwa orang yang berada di dalam
atau yang memasuki area kerja juga terlindungi.
Buanglah semua serbuk debu setelah mengampelas.
u
Lakukan dengan lebih berhati-hati bila mengampelas cat
u
yang mungkin berbasis timah atau bila mengampelas bahan
kayu dan logam yang dapat menghasilkan debu toksik:
Jauhkan anak-anak atau wanita hamil dari area kerja.
t
Jangan makan, minum, atau merokok di area kerja.
t
Buang partikel debu dan kotoran lainnya dengan aman.
t
Tujuan penggunaan dijelaskan dalam buku petunjuk
u
ini. Penggunaan aksesori, atau tambahan, atau kinerja
operasi apa pun dengan perkakas ini yang tidak sesuai
dengan anjuran buku petunjuk ini dapat mendatangkan
risiko cedera diri dan/atau kerusakan terhadap barang.
Keselamatan orang lain
Peralatan ini tidak ditujukan untuk digunakan oleh orang
u
(termasuk anak-anak) dengan keterbatasan kemampuan
fisik, sensor, maupun mental, atau kurang pengalaman
maupun pengetahuan, kecuali jika di bawah pengawasan
atau menerima petunjuk tentang penggunaan peralatan
oleh orang yang bertanggung jawab atas keselamatan
mereka.
Anak-anak harus diawasi agar mereka tidak bermain-main
u
dengan perkakas ini.
Risiko residual
Risiko-risiko lain dapat timbul saat menggunakan perkakas,
yang mungkin tidak tercantum dalam peringatan keselamatan
yang disertakan. Risiko-risiko ini dapat diakibatkan oleh
penyalahgunaan, penggunaan yang terlalu lama, dsb.
Sekalipun peraturan keselamatan terkait sudah diterapkan
dan peralatan pengaman sudah digunakan, risiko-risiko lain
tertentu tidak dapat dihindari. Ini meliputi:
Cedera yang diakibatkan karena menyentuh komponen
u
yang berputar/bergerak.
Cedera yang terjadi saat mengganti komponen,
u
pemotong, atau aksesori.
Cedera yang diakibatkan karena penggunaan perkakas
u
untuk waktu lama. Jika menggunakan perkakas apa pun
untuk waktu yang lama, pastikan Anda mengistirahatkannya
secara berkala.
Kerusakan indera pendengaran.
u
Bahaya kesehatan yang disebabkan oleh menghirup debu
u
yang ditimbulkan oleh penggunaan perkakas (contoh:
mengebor kayu, khususnya kayu oak, beech, dan MDF).
(Petunjuk asli)
Label pada perkakas
:
Gambar-gambar berikut ini tertera pada perkakas:
Peringatan! Untuk mengurangi risiko cedera,
pengguna harus membaca buku petunjuk.
Keselamatan kelistrikan
Petunjuk keselamatan tambahan untuk
baterai dan pengisi daya
Baterai
Jangan pernah membuka baterai untuk alasan apa pun.
u
Jangan paparkan baterai pada air.
u
Jangan simpan di lokasi dengan suhu di atas 40 °C.
u
Lakukan pengisian daya hanya pada suhu lingkungan
u
antara 10 °C hingga 40 °C.
Isi ulang baterai menggunakan pengisi daya yang
u
disediakan bersama perkakas.
p
Saat membuang baterai, ikuti petunjuk yang diberikan
u
dalam bagian "Melindungi lingkungan".
Jangan pernah mengisi ulang daya baterai rusak.
Pengisi daya
Gunakan pengisi daya Black & Decker Anda hanya untuk
u
mengisi ulang daya baterai perkakas yang ditujukan
untuknya. Baterai lain dapat pecah, menyebabkan cedera
diri dan kerusakan.
Jangan pernah mengisi ulang daya baterai yang tidak
u
dapat diisi ulang.
Segera ganti kabel yang cacat.
u
Jangan paparkan baterai pada air.
u
Jangan buka pengisi daya.
u
Jangan bongkar pengisi daya.
u
$
Pengisi daya ini hanya ditujukan untuk
penggunaan di dalam ruangan.
+
Baca buku petunjuk sebelum penggunaan.
#
Keselamatan kelistrikan
Pengisi daya memiliki isolator ganda, sehingga
tidak memerlukan kabel bumi. Selalu periksa
apakah voltase listrik sudah sesuai dengan
tegangan yang tercantum pada pelat spesifikasi.
Jangan pernah mencoba untuk mengganti unit
pengisi daya dengan steker listrik biasa.
Bahasa IndonesIa
17

Advertisement

loading