Penyelesaian Masalah - Panasonic MK-F800 Operating Instructions Manual

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

PENYELESAIAN MASALAH

Silakan periksa hal berikut ini sebelum mengirim peralatan ke tempat servis.
Masalah
Peralatan tidak menyala.
Tak satu pun dari Fungsi Panel
Kontrol yang dapat dipilih.
Peralatan tidak beroperasi
meskipun fungsinya dimulai.
Fungsi yang dipilih dibatalkan.
(L.E.D. Indikasi Mode mulai
berkedip).
Peralatan tiba-tiba berhenti
selama pengoperasian.
88
Penyebab dan Tindakan
 Colokan terpasang dengan longgar di stopkontak.
w
Æ Colokkan dengan kuat ke dalam stopkontak.
 Sakelar Daya belum diaktifkan.
Æ Aktifkan Sakelar Daya.
 Sarung tangan dapat menyebabkan ketidakpekaan Panel Kontrol.
Æ Pilih fungsi dengan jari tangan telanjang.
 Menekan fungsi pada posisi yang salah.
w
Æ Tekan dengan kuat ilustrasi di Panel Kontrol.
 Peralatan ini sudah beroperasi.
Æ Fungsi tidak dapat diubah ketika peralatan tersebut sedang
beroperasi. Hentikan fungsi sebelumnya sebelum memilih
fungsi yang baru.
 Mangkuk, Unit Blender atau Unit Penggiling Kering tidak
terkunci dengan tepat ke Tempat Motor.
Æ Pastikan bahwa tanda segitiga di alat tambahan
disejajarkan dengan tanda persegi panjang pada Tempat
w
Motor seperti yang terlihat di halaman 71.
 Penutup Mangkuk atau Saringan Pemeras Jeruk tidak terkunci
dengan sepenuhnya pada Mangkuk.
Æ Pasang dengan erat Penutup Mangkuk pada Mangkuk.
 Bahan-bahan yang membuat macet.
Æ Keluarkan bahan dengan hati-hati dan pastikan bahwa
jumlah yang digunakan seperti yang ditetapkan.
 Peralatan dibiarkan tidak aktif selama lebih dari 10 detik
w
setelah memilih fungsi.
Æ Pastikan bahwa tindakan dilakukan setelah memilih fungsi
dalam waktu 10 detik.
 Perlindungan pemutus rangkaian listrik diaktifkan. (Lihat
halaman 68)
Terlalu banyak bahan yang dimasukkan.
Æ Keluarkan bahan berlebih dan pastikan bahwa jumlah yang
digunakan seperti yang ditetapkan.
Potongan besar atau bahan keras digunakan.
Æ Pastikan bahwa bahan dipotong menjadi ukuran yang
ditetapkan. Jangan menggunakan bahan keras seperti
w
makanan beku atau makanan yang sangat padat.
 Kunci pengaman diaktifkan. (Lihat halaman 68)
Getaran tidak normal selama pengoperasian dapat
mengubah posisi kunci pengaman.
Æ Pastikan bahwa bahan yang digunakan dan jumlahnya
seperti yang ditetapkan.
Æ Kunci dengan erat Penutup Mangkuk atau Saringan
Pemeras Jeruk pada Mangkuk, dan pastikan bahwa
Mangkuk, Unit Blender atau Unit Penggiling Kering terkunci
dengan erat ke Tempat Motor.

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents