Download Print this page

Memeriksa Roda - Yamaha V-IXION Service Manual

Advertisement

PERINGATAN
9 9 Jangan menggunakan ban tubless, dengan
pelek bukan tubless, sangat berbahaya dapat
mengakibatkan kecelakaan dan fatal bagi
pengendara.
9 9 Jika menggunakan ban dalam, pastikan ban
dalam terpasang dengan sempurna.
9 9 Selalu lakukan penggantian ban dalam dan
ban luar satu set, bersamaan.
9 9 Untuk menghindari ban dalam terjepit, pasti-
kan ban dalam telah terpasang dengan tepat
pada alur pelek
9 9 Tidak dibenarkan menambal ban dalam yang
bocor, dalam keadaan darurat, hal ini bisa
dilakukan, tapi segera ganti dengan ban
yang baru jika kondisi telah memungkinkan
untuk mengganti.
A
9
A. Ban depan
B. ban belakang
Pelek dengan ban dalam dengan ban dalam
Pelek tanpa ban dalam
EWA14090
PERINGATAN
Setelah dilakukan uji coba yang intensive
oleh Yamaha Motor Co Ltd, maka untuk meng-
ganti ban luar, tipe dan model ban depan dan
belakang harus sama dengan model ban, ba-
waan dari pabrik. Yamaha tidak memberikan
jaminan "handling characteristic" jika mema-
kai tipe dan bentuk ban yang berbeda dari
yang disarankan Yamaha
Ban depan
Ukuran
2,75–17 41P
Pabrikan / model
IRC/NR72
Pabrikan / model
DUNLOP/D102FA
B
dengan ban dalam / tidak
Ban belakang
ukuran
90/90–17M/C 49P
Pabrikan/model
IRC/NR72
Pabrikan/model
DUNLOP/D102A
PERINGATAN
9 9 Ban baru biasanya mempunyai daya ceng-
keraman pada permukaan jalan yang kurang.
untuk itu, dalam pemakaian dibawah jarak
100 Km, pergunakan dalam kecepatan normal
jangan menggunakan kecepatan tinggi.
9 9 Sehabis mengganti ban dalam, atau setelah
dibongkar, kencangkan mur pengunci klep
udara "1"
CATATAN:
Untuk ban yang dilengkapi tanda arah putaran "1":
• Pasang dengan posisi "tanda arah panah"
mengarah ke arah putaran ban.
• Tepatkan tanda marking "2" dengan posisi du-
dukan klep/pentil.
EAS21670

MEMERIKSA RODA

Ikuti prosedur dibawah ini, untuk pemeriksaan
roda.
1. Periksa:
• Roda
Aus/retak-retak → Ganti
3-23
RANGKA/CHASSIS

Hide quick links:

Advertisement

loading