Philips StudioPower FC9080 SERIES Directions For Use Manual page 40

Hide thumbs Also See for StudioPower FC9080 SERIES:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
IndonESIa
40
1
Keluarkan kantong debu bersama penahannya.
2
Tekan ke bawah tab di bagian atas penahan filter pelindung
motor untuk melepasnya.
3
Tarik bagian atas penahan filter pelindung motor ke arah Anda (1)
dan angkat penahan filter dari kompartemen kantong debu (2).
4
Kocoklah filter di atas tempat sampah untuk membersihkannya.
5
Masukkan kembali filter yang telah bersih ke penahan filter.
6
Paskan kedua cuping penahan filter di belakang tonjolan pada bagian
bawah untuk memastikannya benar-benar pas di bagian atas (1).
Kemudian tekan rumah penahan filter (hingga berbunyi 'klik') (2).
7
Pasang kembali kantong debu bersama penahannya ke alat dan
rapatkan tutupnya.
Filter hEPa 13 yang dapat dicuci
Filter HEPA 13 yang dapat dicuci ini mampu menyingkirkan 99,95% dari
semua partikel hingga seukuran 0,0003 mm dari udara saluran. Tidak hanya
debu rumah biasa, tetapi juga kutu mikroskopik berbahaya seperti tungau
debu rumah dan kotorannya, yang diketahui menjadi penyebab alergi
pernafasan.
Catatan: Untuk menjaga agar kinerja penyedot debu dan kemampuan
menahan debu tetap optimal, gantilah selalu filter HEPA dengan filter asli
Philips dengan jenis yang tepat (lihat bab 'Memesan aksesori').
Bersihkan filter HEPA 13 yang dapat dicuci ini setiap 6 bulan. Anda dapat
membersihkan filter HEPA 13 yang dapat dicuci ini maks. 4 kali. Ganti filter
setelah 4 kali dibersihkan.

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents