Samsung WD21T6500 Series User Manual page 103

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Tambah Pakaian
Gunakan fungsi ini untuk menambahkan cucian setelah pencucian dimulai.
1. Ketuk
.
2. Putar Tombol navigasi untuk memilih Tambah Pakaian, lalu ketuk
-
Air akan mulai terkuras. Tambahkan cucian saat indikator Kunci Pintu tidak aktif, lalu tutup pintu.
3. Ketuk dan tahan
Takar Cuci
Anda dapat menambah atau mengurangi jumlah detergen yang dikeluarkan secara otomatis.
1. Ketuk
.
2. Putar Tombol navigasi untuk memilih Takar Cuci, lalu ketuk
3. Ketuk
untuk memilih pengaturan yang diinginkan.
-
Pengaturan default-nya adalah Sedang.
-
Anda dapat memilih dari Sedang, Tinggi, Tidak aktif, atau Rendah.
Takar Bilas
Anda dapat menambah atau mengurangi jumlah detergen yang dikeluarkan secara otomatis.
1. Ketuk
.
2. Putar Tombol navigasi untuk memilih Takar Bilas, lalu ketuk
3. Ketuk
untuk memilih pengaturan yang diinginkan.
-
Pengaturan default-nya adalah Sedang.
-
Anda dapat memilih dari Sedang, Tinggi, Tidak aktif, atau Rendah.
Siklus Saya
Menambahkan atau menghapus siklus untuk membuat daftar siklus pribadi.
1. Ketuk
.
2. Putar Tombol navigasi untuk memilih Siklus Saya, lalu ketuk
-
Anda hanya dapat mengedit siklus untuk membuat siklus pribadi saat mesin cuci tidak beroperasi.
3. Putar Tombol navigasi untuk memilih siklus yang diinginkan.
4. Ketuk
untuk menambahkan atau menghapus siklus yang dipilih.
-
Penambahan dan penghapusan siklus akan disimpan secara otomatis.
5. Setelah Anda selesai membuat Siklus Saya, ketuk
CATATAN
• Siklus Bahan Katun dan Pembersihan Tabung+ tidak dapat dihapus dari daftar siklus.
• Anda juga dapat mengedit Siklus Saya di aplikasi SmartThings.
Untitled-2 39
.
.
.
.
.
untuk kembali ke layar siklus.
Bahasa Indonesia 39
2022-10-13
11:12:05

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Wd19t6500 series

Table of Contents