Download Print this page

Philips RQ1295/16 User Manual page 36

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
INDONESIA
36
1
Tekan tombol on/off satu kali untuk menghidupkan alat cukur.
Layar akan menyala selama beberapa detik.
,
2
Gerakkan kepala cukur pada kulit Anda dalam gerakan memutar.
-
Jangan lakukan gerakan lurus.
3
Tekan tombol on/off sekali untuk mematikan alat cukur.
Layar akan menyala selama beberapa detik kemudian menampilkan
,
sisa kapasitas baterai.
Pencukuran basah
Anda juga dapat menggunakan alat cukur ini pada muka yang basah oleh
busa atau gel cukur.
Untuk bercukur dengan busa atau gel cukur, ikuti langkah-langkah di bawah:
1
Basahi kulit Anda dengan sedikit air.
2
Kenakan busa atau gel cukur pada kulit Anda.
3
Bilas unit pencukur di bawah keran untuk memastikan unit pencukur
meluncur mulus di atas kulit Anda.
4
Tekan tombol on/off satu kali untuk menghidupkan alat cukur.
5
Gerakkan kepala cukur pada kulit Anda dalam gerakan memutar.
Catatan: Bilas alat cukur di bawah keran secara teratur untuk memastikannya
tetap meluncur mulus di atas kulit Anda.
6
Keringkan wajah Anda dan bersihkan alat cukur dengan saksama
setelah digunakan (lihat bab 'Membersihkan dan pemeliharaan').
Catatan: Pastikan Anda membilas semua busa atau gel cukur dari alat cukur.
Pemangkasan
Anda dapat menggunakan pemangkas untuk merapikan cambang dan
kumis.
1
Tarik lurus unit pencukur dari alat cukur.
Catatan: Jangan putar unit pencukur saat Anda menariknya dari alat cukur.
2
Tekan tombol on/off satu kali untuk menghidupkan alat cukur.
Layar akan menyala selama beberapa detik.
,
3
Tekan geseran pemangkas ke depan untuk mengeluarkan pemangkas.
4
Sekarang Anda dapat mulai memangkas.
5
Tekan geseran pemangkas ke belakang untuk menarik pemangkas.
6
Tekan tombol on/off sekali untuk mematikan alat cukur.
Layar akan menyala selama beberapa detik dan menampilkan sisa
,
kapasitas baterai.

Advertisement

loading

This manual is also suitable for:

Rq1200 seriesRq1295/21Rq1295/23