Identifikasi Bagian - Panasonic EH‑KE46 Operating Instructions Manual

Household hair styler
Hide thumbs Also See for EH‑KE46:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1

Identifikasi bagian

A Lubang udara keluar
B Tombol pelepas alat
pelengkap
C Sakelar daya
2: Mode kering
1: Setel mode
0: Mati
D Bodi utama
E Lubang udara masuk
(filter)
F Kabel
56
G Steker
(Bentuk steker berbeda-
beda tergantung area.)
H Blow brush
I Roller brush
EH-KE46
J Slim roller brush
EH-KE46
K Nozel
EH-KE46
Memasang alat pelengkap
Matikan sakelar daya ketika memasang dan melepas alat
pelengkap.
Memasang alat pelengkap
Luruskan alat pelengkap dengan
alat penata rambut seperti
diperlihatkan. Pastikan bahwa alur
alat pelengkap dan kait bodi
terluruskan satu sama lain.
Masukkan alat penata rambut ke
dalam alat pelengkap sampai
mengeklik.
Melepas alat pelengkap
Tekan tombol pelepas alat pelengkap
dan tarik keluar alat pelengkap untuk
melepaskannya.
Apakah ion itu?
(metode pembuatan ion: Pelepasan voltase tinggi)
Ion merupakan hasil yang timbul dari molekul oksigen
bermuatan negatif yang bersentuhan dengan air di dalam udara.
Diameternya lebih kecil dari 1/1000 uap, dan tidak dapat dilihat
dengan mata telanjang.
Cara kerja ion
Pada umumnya rambut memiliki sifat‑sifat yang membuatnya
mudah memiliki muatan listrik positif. Bila ion bersentuhan
dengan udara, akumulasi muatan listrik statis akan berkurang,
dan rambut menjadi seperti sutera dan lebih mudah ditata.

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Eh-ke16

Table of Contents