Panasonic NR-F510GT Operating Instructions Manual page 44

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Lampiran
Baki / rak mudah 1-2 (terbuat dari kaca)
Baki (Rak atas dalam lemari es)
Lepaskan kaitan tonjolan di bagian belakang baki dan
tarik.
Baki (Rak ke-2 dari atas di dalam lemari es)
Angkat bagian belakang baki dan tarik ke depan.
Setelah tonjolan baki terlepas kaitannya dari rel,
miringkan dan lepaskan baki.
Perhatian
Rak partisi tidak dapat dilepas. Jangan melepas rak partisi saat Anda membersihkannya.
Baki, rak mudah 1-2, dan rak partisi terbuat dari kaca dan berat.
Tangani komponen-komponen ini dengan hati-hati sehingga tidak jatuh dan menimbulkan kerusakan atau
cedera.
Untuk memasang baki, pegang dengan sisi tonjolan berada di bawah dan masukkan dengan kuat.
Kotak (ruang pilihan Segar Prima/Dingin)/Kotak telur/Kotak artikel-kecil
Kotak (ruang pilihan Segar Prima/Dingin)
Perhatian
Partisi yang berada di kedua sisi kotak telur dan kotak artikel-kecil tidak dapat dilepaskan.
Jangan melepaskan partisi ini saat Anda membersihkannya.
Rak pintu/Rak botol
Melepas
Tepuk bagian dasar rak kecil ke atas
atau geser secara bergantian sisi kiri dan kanan
rak besar ke atas, dan angkat perlahan.
(Dipasang kuat)
• Lepaskan rak bebas di depan rak botol.
44
Kait
Baki
Kait
Baki
Rel
Tarik keluar kotak sejauh
mungkin, angkat bagian
depan dan tarik keluar
secara menyudut dengan
memegang flap di atas kotak.
Geser rak ke
atas.
Lepaskan kaitan tonjolan di bagian depan rak
mudah 1-2 dan tarik.
Bagian belakang
Bagian depan
Komponen belakang rak mudah 1-2
Lepaskan bagian depan (lihat gambar atas).
Angkat sedikit bagian belakang dan tarik.
Kotak telur/kotak artikel-kecil
Memasang kembali
Pasang setiap rak secara horizontal, dengan
tanda [>PS<] di sebelah kanan, dan dorong rak
ke bawah ke posisinya yang tepat.
• Lepaskan rak bebas di depan rak botol.
Sekali setiap tiga bulan
Pasang bagian belakang rak
mudah 1-2 sehingga lubang
pada rak itu mengarah ke
Anda.
Sekali setiap tiga bulan
Tarik keluar kotak sejauh
mungkin, dan tarik keluar
secara menyudut sambil
mengangkat bagian
depannya.
Sekali setiap tiga bulan

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents