Mencairkan Bekuan Es Di Mesin Cuci; Perawatan Terhadap Mesin Cuci Yang Tidak Digunakan Dalam Waktu Lama - Samsung WD11T Series User Manual

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Pemeliharaan

Mencairkan bekuan es di mesin cuci

Mesin cuci dapat membeku bila suhunya di bawah 0 °C.
1. Matikan mesin cuci, lalu lepas kabel daya.
2. Tuang air hangat di atas keran air untuk melonggarkan selang air.
3. Lepas selang air, lalu rendam dalam air hangat.
4. Tuang air hangat ke dalam tabung dan tunggu kira-kira 10 menit.
5. Sambungkan kembali selang ke keran air.
CATATAN
Jika mesin cuci masih belum dapat dioperasikan secara normal, ulangi langkah-langkah di atas hingga
pengoperasiannya normal.

Perawatan terhadap mesin cuci yang tidak digunakan dalam waktu lama

Jangan biarkan mesin cuci tidak digunakan dalam waktu lama. Jika hal ini terjadi, kuras mesin cuci, lalu
lepas kabel daya.
1. Putar Pemutar navigasi untuk memilih Rinse+Spin (Bilas+Peras).
2. Kosongkan tabung, lalu ketuk dan tahan
.
3. Setelah siklus selesai, tutup keran air, lalu lepas selang air.
4. Matikan mesin cuci, lalu lepas kabel daya.
5. Buka pintu agar udara dapat bersirkulasi dalam tabung.
58
Bahasa Indonesia
U-PJT_COMBO-MD_SimpleUX_DC68-04199Y-00_ID.indd 58
2021/2/2 15:10:43

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Wd1 t series

Table of Contents