Download Print this page

Bosch Professional GLM 50-27 CG Original Instructions Manual page 93

Hide thumbs Also See for Professional GLM 50-27 CG:

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Nomor seri (11) dapat ditemukan di label tipe alat pengukur. Status koneksi serta
koneksi yang aktif (b) ditampilkan pada bar status (h) dari alat pengukur.
Aplikasi Bosch tersedia untuk memperluas cakupan fungsi. Aplikasi ini dapat diunduh di
App Stores terkait bergantung pada perangkat.
Penonaktifan antarmuka Bluetooth®
Tekan tombol (1) untuk mengakses menu Bluetooth® dan tekan lagi tombol (1) (atau
tombol (3)[–]) untuk menonaktifkan antarmuka Bluetooth®.
Pemasangan
Memasukkan/mengganti baterai
Direkomendasikan untuk menggunakan baterai mangan alkali atau baterai NiMH untuk
pengoperasian alat pengukur (terutama ketika suhu pengoperasian rendah).
Lebih banyak pengukuran dapat dilakukan dengan baterai 1,2 V daripada menggunakan
baterai 1,5 V bergantung pada kapasitas baterai.
Untuk membuka tutup kompartemen baterai (13), tekan pengunci (12) dan lepaskan
tutup kompartemen baterai. Masukkan baterai atau baterai isi ulang. Pastikan baterai
terpasang pada posisi kutub yang benar sesuai gambar di dalam kompartemen baterai.
Ketika level pengisian daya baterai rendah, pada display akan muncul pertanyaan untuk
mengaktifkan mode hemat baterai. Ketika mode hemat baterai telah diaktifkan, masa
pengoperasian baterai akan menjadi lebih lama dan simbol baterai pada display akan
dikelilingi warna kuning (lihat „Menu "Pengaturan" (lihat gambar B)", Halaman 95).
Hanya sedikit pengukuran yang dapat dilakukan apabila simbol baterai kosong muncul
pada display untuk pertama kali. Jika simbol baterai telah kosong dan berkedip merah,
pengukuran tidak dapat lagi dilakukan. Ganti baterai.
Selalu ganti semua baterai atau baterai isi ulang secara bersamaan. Hanya gunakan
baterai atau baterai isi ulang dari produsen dan dengan kapasitas yang sama.
Lepaskan baterai atau baterai isi ulang dari alat pengukur jika alat pengukur
u
tidak digunakan dalam waktu yang lama. Jika baterai dan baterai isi ulang disimpan
untuk waktu yang lama, baterai dan baterai isi ulang dapat berkarat dan dayanya akan
habis dengan sendirinya.
Bosch Power Tools
Bahasa Indonesia | 93
1 609 92A 5YM | (19.01.2021)

Hide quick links:

Advertisement

loading