Panggilan Internasional; Telepon Sekali Tekan - Motorola MOTORAZR V3 Manual

Hide thumbs Also See for MOTORAZR V3:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

panggilan internasional

Jika layanan telepon Anda memiliki
fungsi panggilan internasional, tekan
dan tahan 0 untuk memasukkan kode akses
internasional (diindikasikan dengan +).
Kemudian, tekan tombol keypad untuk
memasukkan kode negara dan nomor
telepon.

telepon sekali tekan

Untuk memanggil nomor di buku telepon
dengan nomor panggil cepat yang ditetapkan
dengan angka 1 sampai 9, tekan dan tahan
nomor panggil cepat satu digit selama satu
detik.
Tips: Untuk memanggil nomor di buku
telepon dengan nomor panggil cepat dengan
angka 10 dan seterusnya, lihat bagian
"panggil cepat" di halaman 64.
Anda dapat mengatur telepon sekali tekan
untuk memanggil kontak dari buku telepon di
memori telepon, buku telepon di kartu SIM,
atau dari daftar telepon tetap Anda:
Buka fitur: a > w Pengaturan > Aturan awal
> Telepon sekali tekan > Telepon, SIM, atau
Telepon tetap
Untuk menambahkan nomor baru ke dalam
buku telepon, lihat halaman 24. Untuk
mengubah nomor panggil cepat untuk kontak
di buku telepon, tekan a > n Buku telepon
> kontak, lalu tekan a > Ubah > No. cepat.
panggilan—panggilan internasional
61

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents