Download Print this page

Philips HC5440/80 User Manual page 15

Hide thumbs Also See for HC5440/80:

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Pengisian daya
Isilah daya alat sampai penuh sebelum digunakan untuk pertama kali atau
jika sudah lama tidak digunakan. Dibutuhkan waktu sekitar 8 jam untuk
mengisi daya alat hingga penuh. Saat terisi penuh, alat memiliki waktu
operasi tanpa disambungkan ke sumber daya hingga 60 menit (HC3420)
atau 75 menit (HC5440).
Catatan: Setelah mengisi daya alat untuk pertama kalinya, Anda juga bisa
menggunakan alat langsung dari sumber listrik. Cukup sambungkan alat ke
sumber daya listrik.
indikasi pengisian daya
Pengisian daya
-
Saat alat mengisi daya, lampu pengisian akan terus menerus menyala
hijau.
Mengisi daya alat
1
Pastikan alat telah dimatikan.
2
Masukkan steker alat ke alat.
3
Pasang adaptor ke stopkontak dinding.
4
Setelah selesai mengisi daya, cabut adaptor dari stopkontak dinding
dan lepaskan steker dari alat.
Mengoptimalkan masa pakai baterai isi-ulang
Setelah mengisi daya alat untuk pertama kalinya, kami sarankan Anda untuk
menggunakannya hingga baterainya benar-benar kosong.
Lanjutkan penggunaan alat hingga motor hampir berhenti beroperasi dalam
sesi pemangkasan. Kemudian isi ulang baterai. Ikuti prosedur ini setidaknya
dua kali setahun.
indonEsia
15

Hide quick links:

Advertisement

loading

This manual is also suitable for:

Hc5440/16Hc3420/15Hc5440/15Hc3420/80Hc3420/17Hc3424/80