Download Print this page

Panasonic U-4LE2H4 Operating Instructions Manual page 19

Hide thumbs Also See for U-4LE2H4:

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Bahan pendingin akan menghasilkan gas
beracun jika bersentuhan dengan api.
Demi keselamatan, pastikan penyejuk
ruangan telah dimatikan dan dilepas dari
catu daya sebelum dibersihkan atau diservis.
Lepas konektor daya dari stopkontak,
nonaktifkan pemutus arus, atau nona
ktifkan alat pemutus daya untuk
memisahkan penyejuk ruangan dari catu
daya utama bila terjadi keadaan darurat.
Buang sesuai peraturan nasional dan/
atau peraturan setempat.
Produk ini tidak boleh dimodifikasi atau
dibongkar dalam kondisi apa pun. Unit
yang dimodifikasi atau dibongkar dapat
menyebabkan kebakaran, sengatan
listrik, atau cedera.
Jangan bersihkan sendiri bagian dalam
unit dalam ruang dan luar ruang.
Hubungi dealer atau teknisi resmi untuk
melakukan pembersihan.
Jika terjadi kerusakan fungsi pada
peralatan, jangan perbaiki sendiri.
Hubungi dealer penjualan atau
dealer layanan untuk perbaikan dan
pembuangan.
Hentikan penggunaan produk jika
terjadi ketidaknormalan/kegagalan
kemudian lepas colokan atau matikan
saklar daya dan pemutus arus.
(Risiko terjadinya asap/kebakaran/
sengatan listrik)
Contoh abnormalitas/kegagalan:
• ELCB sering anjlok.
• Produk sering tidak mau hidup setelah
dinyalakan.
• Daya sering putus ketika kabel digeser.
• Ada aroma terbakar atau bising tidak
biasa selama pengoperasian.
• Bodi berubah bentuk atau sangat
panas.
• Air bocor dari unit dalam ruang.
• Kabel daya atau colokan terasa sangat
panas.
• Kecepatan kipas tidak dapat
dikendalikan.
• Unit berhenti tiba-tiba meski sakelar
pengoperasian diaktifkan.
• Kipas tidak berhenti meski
pengoperasian dihentikan.
Segera hubungi teknisi terdekat untuk
perawatan/perbaikan.
Jangan menduduki atau menginjak
unit. Anda dapat jatuh.
AWAS
Alat ini dirancang untuk digunakan oleh
pengguna ahli atau terlatih di bengkel, dalam
industri ringan, dan peternakan, atau untuk
penggunaan komersil oleh orang biasa.
Peralatan ini tidak ditujukan untuk
digunakan oleh seseorang (termasuk
anak-anak) dengan kemampuan fisik,
pancaindera, atau mental yang kurang,
atau tidak memiliki pengalaman maupun
pengetahuan yang cukup, kecuali jika ia
telah diberikan pengawasan atau petunjuk
terkait dengan penggunaan peralatan
tersebut oleh pihak yang bertanggung
jawab atas keselamatannya. Anak-anak
harus diawasi untuk memastikan mereka
tidak bermain dengan peralatan ini.
Beri jarak alarm kebakaran dan celah
keluaran udara minimal 1,5 m dari unit.
Jangan mengatur suhu terlalu panas
atau terlalu dingin jika ada bayi atau
penyandang cacat.
Jangan menghidupkan atau mematikan
penyejuk ruangan langsung dari sakelar
catu daya utama. Gunakan tombol
pengoperasian ON/OFF.
Jangan memasukkan benda apa pun
ke saluran keluar udara unit luar
ruang. Ini berbahaya karena kipas
berputar pada kecepatan tinggi.
Jangan sentuh celah masukan udara
atau sirip aluminium tajam pada unit
luar ruang. Anda mungkin dapat
mengalami cedera.
Jangan masukkan benda
apapun ke WADAH KIPAS.
Anda dapat mengalami
cedera dan unit mungkin rusak.
PERHATIKAN
• Kompresor dapat berhenti bekerja selama hujan badai. Ini
bukan kegagalan mekanis. Unit akan kembali bekerja setelah
beberapa saat.
• Teks Bahasa Inggris adalah petunjuk aslinya. Bahasa lain
merupakan terjemahan dari petunjuk aslinya.
B
.INDONESIA
19

Advertisement

loading