Download Print this page

Makita DUB185 Instruction Manual page 31

Cordless blower
Hide thumbs Also See for DUB185:

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
PENGGUNAAN
PERHATIAN:
Jangan meletakkan mesin di
atas tanah saat menghidupkannya. Pasir atau debu
dapat masuk dari inlet pengisap dan menyebabkan
kerusakan fungsi atau cedera badan.
Operasi mesin peniup
PERHATIAN:
Saat melakukan operasi blower,
pastikan untuk mengeluarkan kantong debu dari
mesin, lalu pasang nosel di tempat di tempat
peniupan.
Pegang mesin dengan kuat menggunakan tangan dan
lakukan operasi peniupan dengan menggerakkannya
perlahan. Saat mengoperasikan di sekitar bangunan,
batu besar atau kendaraan, arahkan nosel menjauh
dari bangunan/benda tersebut. Saat melakukan
pengoperasian di sudut, mulai dari sudut, kemudian
pindah ke area yang luas.
Untuk DUB185
► Gbr.10
Untuk DUB186
► Gbr.11
Pengoperasian mengisap
PERHATIAN:
Saat melakukan operasi
pengisapan, pastikan untuk memasang kantong
debu dan nosel pada mesin.
PERHATIAN:
Sering-seringlah memeriksa
kantong debu untuk memastikan tidak ada bagian
yang aus atau cacat.
PERHATIAN:
Pastikan untuk mengencangkan
pengencang kantong debu sebelum
mengoperasikan mesin.
PERHATIAN:
Selalu matikan mesin sebelum
membuka atau mengencangkan pengencang
kantong debu.
PEMBERITAHUAN:
pengisapan, jangan gunakan nosel taman.
Material yang terisap dapat menyumbat, dan
menyebabkan kerusakan mesin.
PEMBERITAHUAN:
basah, seperti daun basah, dan material asing,
seperti serpihan kayu besar, logam, kaca, kerikil,
dll., terisap ke dalam mesin. Hal tersebut dapat
menyebabkan malafungsi.
PEMBERITAHUAN:
sebelum penuh. Hal tersebut dapat menyebabkan
malafungsi.
Pegang mesin dengan kedua tangan. Saat
mengoperasikan mesin, setel pelatuk sakelar sehingga
daya isap sesuai dengan lokasi dan kondisi kerja.
► Gbr.12
Saat melakukan operasi
Jangan sampai material
Kosongkan kantong debu
Kosongkan kantong debu sebelum terisi terlalu penuh
dengan keluarkan kantong debu dari mesin, lalu
lepaskan pengencang.
► Gbr.13: 1. Pengencang
PERAWATAN
PERHATIAN:
sudah dimatikan dan kartrid baterai dilepas
sebelum melakukan pemeriksaan atau perawatan.
Untuk menjaga KEAMANAN dan KEANDALAN mesin,
perbaikan, perawatan atau penyetelan lainnya harus
dilakukan oleh Pusat Layanan Resmi atau Pabrik
Makita; selalu gunakan suku cadang pengganti buatan
Makita.
Membersihkan mesin
Bersihkan mesin dari debu menggunakan kain kering
atau dicelupkan di air sabun dan diperas.
PEMBERITAHUAN:
menggunakan bensin, tiner, alkohol, atau bahan
sejenisnya. Penggunaan bahan demikian dapat
menyebabkan perubahan warna, perubahan
bentuk atau timbulnya retakan.
Bersihkan debu atau kotoran dari inlet pengisap.
► Gbr.14: 1. Inlet pengisap
31 BAHASA INDONESIA
Selalu pastikan bahwa mesin
Jangan sekali-kali

Advertisement

loading

This manual is also suitable for:

Dub186