LG GR-K222BVWQ Owner's Manual page 22

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Memfermentasi Kimchi
Kimchi akan berfermentasi lebih cepat pada pengaturan Fermentasi daripada pada pengaturan
Penyimpanan.
• Layar akan aktif secara otomatis ketika lemari es dicolokkan.
• Mengaktifkan lemari es secara otomatis akan mengaktifkan kompartemen kiri dan kanan.
1
Membuka kunci layar.
• Tekan dan tahan tombol Lock (Kunci)
sekitar 3 detik untuk membuka kunci layar.
• Layar harus dibuka kuncinya sebelum
pengaturan dapat diubah.
2
Menekan tombol Fermentasi untuk
kompartemen yang diinginkan.
• Tekan tombol secara berulang untuk
menggulir pengaturan untuk kompartemen
tersebut.
• Selagi tombol ditekan, pengaturan berubah
dengan urutan yang ditunjukkan.
Kiri: Fer. → Pendinginan
Cepat Kanan: Fer. → Kimchi+
CATATAN
• Setelah fermentasi selesai, Fer. Kom. akan
menyala. Waktu fermentasi bergantung
pada musim dan suhu ruangan.
22
2
1
3
3
2
Mengunci layar.
• Tekan dan tahan tombol Lock (Kunci)
selama 3 detik untuk mengunci layar.
Membatalkan Fermentasi
• Untuk membatalkan fermentasi, buka
kunci layar dan pilih pengaturan berbeda
untuk kompartemen tersebut.
Menyimpan Kimchi yang Difermentasi
• Setelah fermentasi selesai, teks Fer. Kom.
(Fermentasi Selesai) akan menyala dan
Kimchi M akan muncul pada layar suhu.
• Buka kunci layar untuk menonaktifkan
indikator Fer. Kom. dan mengubah
pengaturan.
ID

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents