Download Print this page

Motorola Talkabout T62 Owner's Manual page 17

Hide thumbs Also See for Talkabout T62:

Advertisement

Available languages

Available languages

Memasang Baterai
Setiap radio dapat menggunakan baterai NiMH isi ulang
atau tiga unit Baterai AA Alkaline, dan akan berbunyi bip bila
baterai hampir habis.
1. Pastikan radio dimatikan.
2. Untuk melepaskan pintu kompartemen baterai, tekan tab
di bagian bawah pintu kompartemen.
3. Untuk baterai NiMH, masukkan baterai dengan tanda
dan
menghadap Anda. Amati kutubnya.
Untuk baterai AA Alkaline, masukkan baterai.
Amati kutubnya.
4. Tutup pintu kompartemen baterai.
Pengukur Baterai Radio
Jumlah baris (0-3) pada ikon Baterai Radio yang ditampilkan
menunjukkan daya yang tersisa dalam baterai. Saat
pengukur baterai radio menunjukkan satu segmen yang
tersisa, radio mengeluarkan suara bernada tinggi secara
berkala atau setelah melepaskan tombol PTT (Peringatan
Baterai Lemah).
Pemeliharaan Kapasitas Baterai
1. Isi daya baterai NiMH setiap tiga bulan sekali saat tidak
digunakan.
2. Apabila ingin disimpan, lepaskan baterai dari radio.
3. Simpan baterai NiMH pada suhu antara
-20 °C hingga 35°C dan berkelembapan rendah. Hindari
kondisi lembap dan bahan korosif.
Menggunakan Pengisi Daya Micro-USB
Pengisi daya micro-USB memungkinkan Anda untuk
mengisi daya baterai NiMH anda.
1. Matikan radio sebelum mulai mengisi daya.
2. Tancapkan Kabel micro-USB ke dalam port pengisian
daya micro-USB di radio Anda. Sambungkan ujung
satunya lagi dari pengisi daya micro-USB ke stopkontak
dinding.
3. Baterai kosong akan terisi penuh dalam 8 jam.
4. Batang pengukur baterai akan bergulir saat daya baterai
sedang diisi.
Catatan: Ketika berpindah-pindah antara temperatur panas dan dingin,
jangan mengisi daya baterai NiMH hingga temperatur
menyesuaikan iklim sekitar (biasanya sekitar 20 menit).
Untuk masa pakai baterai yang optimal, lepaskan radio dari
pengisi daya dalam waktu 16 jam. Jangan menyimpan radio
saat tersambung ke pengisi daya.
Menyalakan dan Mematikan Radio Anda
Tekan dan tahan Tombol Daya untuk menyalakan atau
mematikan radio.
1. Dalam posisi menyala, radio akan berbunyi dan
menampilkan semua ikon fitur yang tersedia di radio
secara singkat.
2. Lalu, layar tampilan akan menampilkan saluran saat ini,
kode, dan semua fitur yang diaktifkan.
Mengatur Volume
Dari Mode Siaga, tekan
saat ini. Tekan lagi
atau
volume.
1. Tekan
untuk menaikkan volume speaker.
2. Tekan
untuk menurunkan volume speaker.
Jangan memegang radio di dekat telinga Anda. Jika volume
disetel ke tingkat yang tidak nyaman, itu bisa menyakiti
telinga Anda. Sesuaikan '0' untuk mengheningkan speaker.
atau
untuk menampilkan nilai
untuk menyesuaikan setelan
3

Advertisement

loading