Makita BTW450 Instruction Manual page 13

Cordless impact wrench
Hide thumbs Also See for BTW450:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

N m
(kgf cm)
300
(3060)
200
(2040)
M12
100
(1020)
0
1
Waktu pengencangan (det)
008487
CATATAN:
• Tahan mesin pada posisi tegak lurus terhadap baut
atau mur.
• Torsi pengencangan yang berlebihan dapat merusak
baut/mur atau soket. Sebelum melakukan pekerjaan
Anda, selalu lakukan uji-coba untuk menentukan waktu
pengencangan yang sesuai bagi baut atau mur Anda.
• Jika mesin terus-menerus digunakan sampai kartrid
baterai habis, istirahatkan mesin selama 15 menit
sebelum melakukannya lagi dengan kartrid baterai
yang penuh.
Torsi pengencangan dipengaruhi oleh berbagai macam
faktor termasuk hal-hal berikut ini. Setelah
pengencangan, selalu periksa torsi dengan kunci torsi.
1. Ketika kartrid baterai hampir benar-benar habis,
tegangan akan turun dan torsi pengencangan akan
berkurang.
2. Soket
• Kesalahan penggunaan soket dengan ukuran
yang tepat akan menyebabkan penurunan torsi
pengencangan.
• Soket yang aus (aus pada ujung segi-enam atau
ujung perseginya) akan menyebabkan penurunan
torsi pengencangan.
3. Baut
• Walaupun koefisien torsi dan kelas bautnya sama,
torsi pengencangan yang tepat akan berbeda
sesuai dengan diameter baut.
• Walaupun diameter bautnya sama, torsi
pengencangan yang tepat akan berbeda sesuai
dengan koefisien torsi, kelas baut dan panjang
baut.
4. Penggunaan sambungan universal atau batang
sambungan agak sedikit menurunkan torsi
pengencangan kunci hentam. Imbangi dengan
pengencangan dalam jangka waktu yang lebih lama.
5. Sikap ketika memegang mesin atau posisi bahan
yang akan dipasang sekrup akan mempengaruhi torsi.
Baut mutu tinggi
M16
(M16)
M14
(M14)
(M12)
2
6. Menggunakan mesin pada kecepatan rendah akan
menyebabkan penurunan torsi pengencangan.
PERAWATAN
PERHATIAN:
• Selalu pastikan bahwa mesin dimatikan dan kartrid
baterai dilepas sebelum melakukan pemeriksaan atau
perawatan.
Mengganti sikat karbon
Lepas dan periksa sikat karbon secara teratur. Lepas
ketika aus sampai tanda batas. Jaga agar sikat karbon
tetap bersih dan tidak bergeser dari tempatnya. Kedua
sikat karbon harus diganti pada waktu yang sama. Hanya
gunakan sikat karbon yang sama. (Gb. 8)
Gunakan obeng untuk melepas tutup tempat sikat. Tarik
keluar sikat karbon yang aus, masukkan yang baru dan
pasang tutup tempat sikat. (Gb. 9)
Untuk menjaga KEAMANAN dan KEANDALAN mesin,
3
perbaikan, perawatan atau penyetelan lain harus
dilakukan oleh Pusat Layanan Resmi Makita dan selalu
gunakan suku cadang pengganti buatan Makita.
PILIHAN AKSESORI
PERHATIAN:
• Dianjurkan untuk menggunakan aksesori atau
perangkat tambahan ini dengan mesin Makita Anda
yang ditentukan dalam petunjuk ini. Penggunaan
aksesori atau perangkat tambahan lain bisa
menyebabkan risiko cedera pada manusia. Hanya
gunakan aksesori atau perangkat tambahan sesuai
dengan peruntukkannya.
Jika Anda memerlukan bantuan lebih rinci berkenaan
dengan aksesori ini, tanyakan pada Pusat Layanan
Makita terdekat.
• Soket
• Batang sambungan
• Sambungan universal
• Adaptor mata mesin
• Baterai dan pengisi daya asli buatan Makita
CATATAN:
• Beberapa item dalam daftar tersebut mungkin sudah
termasuk dalam paket mesin sebagai aksesori standar.
Hal tersebut dapat berbeda dari satu negara ke negara
lainnya.
13

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents