Sony FW-75EZ20L Reference Manual page 80

Hide thumbs Also See for FW-75EZ20L:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Input eksternal
Tentukan sumber input mana yang tersedia.
1
Pilih [Pengaturan Pro] t [Input eksternal].
2
Pilih input.
3
Pilih opsi.
[Gunakan dengan label]: Label info input
muncul di layar.
[Gunakan tanpa label]: Label info input tidak
muncul di layar.
[Tidak digunakan]: Input dinonaktifkan dalam
mode Pro.
BRAVIA Signage Free
Memungkinkan Anda untuk memutar film dan
gambar diam yang disimpan di media
penyimpanan USB, colokkan perangkat USB ke
port USB di Monitor LCD.
File dan format yang didukung
1
2
Format video*
*
MP4 AVC, MP4 AVC/HEVC (.mp4)
MPEG TS AVC/MPEG2 (.m2ts)
*1 Resolusi maksimum yang didukung 3.840 × 2.160
untuk model 4K dan 1.920 × 1.080 untuk model 2K.
*2 Laju frame yakni 30 fps.
Format foto
1
JPEG*
(.jpg, .jpeg)
2
BMP*
(.bmp)
2
PNG*
(.png)
2
GIF*
(.gif)
*1 Resolusi maksimum yang didukung 3.840 × 2.160
untuk model 4K.
*2 Resolusi maksimum yang didukung 1.920 × 1.080
untuk model 2K.
Format audio
MP3 (.mp3) (44,1 kHz, 48 kHz) (2 saluran)
AAC (.m4a) (44,1 kHz, 48 kHz) (2 saluran)
Yang harus dipersiapkan
Format sistem file media penyimpanan USB
menggunakan opsi NTFS atau FAT32.
Mulai BRAVIA Signage Free
Pilih [BRAVIA Signage Free] di layar [Awal]
Monitor LCD.
Pertama kali Anda membuka [BRAVIA Signage
Free], layar [Pengaturan dasar] akan
ditampilkan.
Kali berikutnya, konten terdaftar akan
ditampilkan.
8
ID
Anda dapat menampilkan layar [Pengaturan
dasar] ketika Anda menekan dan menahan
tombol 1 di remote control selama 3 detik lebih.
Jika Anda mengaktifkan [Pengaturan kunci],
untuk melihat [BRAVIA Signage Free], masukkan
kode PIN.
Pengaturan layar Pengaturan dasar
[Lanskap/Potret], [Efek transisi] dan [Teks].
Jika Anda mengaktifkan [Mode presentasi],
Anda dapat secara manual memilih konten
sebelumnya atau berikutnya dengan tombol
kiri/kanan di remote control.
Pemutaran tayangan slide
Pemutaran tayangan slide akan memutar
konten yang disimpan di media penyimpanan
USB sesuai urutan abjad.
1
Buat folder "media" di folder asal media
penyimpanan USB dan salin kontennya.
2
Colokkan media penyimpanan USB ke port
USB di Monitor LCD.
3
Buka [Awal] t [BRAVIA Signage Free], untuk
menampilkan layar [Pengaturan dasar].
Untuk memperlihatkan layar [Pengaturan
dasar], tekan dan tahan tombol 1 di remote
control selama 3 detik lebih.
4
Atur [Mode Putar] ke [Tayangan slide].
5
Pilih [Mulai].
Buat daftar putar dan putar
Daftar putar dapat dibuat yang menentukan
urutan pemutaran untuk konten yang disimpan
di media penyimpanan USB.
1
Buat folder "media" di folder asal media
penyimpanan USB dan salin kontennya.
2
Colokkan media penyimpanan USB ke port
USB di Monitor LCD.
3
Buka [Awal] t [BRAVIA Signage Free], untuk
menampilkan layar [Pengaturan dasar].
Untuk memperlihatkan layar [Pengaturan
dasar], tekan dan tahan tombol 1 di remote
control selama 3 detik lebih.
4
Tekan tombol RED di remote control untuk
membuat daftar putar dan menampilkan
layar [Pengaturan daftar putar]. Anda dapat
memeriksa fungsi tombol warna di bagian
bawah layar.
5
Masukkan nama daftar putar lewat papan
tombol di layar.
6
Pilih konten. Anda dapat menambahkan
konten dengan memilih [+].

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Fw-65ez20lFw-55ez20lFw-50ez20lFw-43ez20l

Table of Contents