Electrolux EWT8541 User Manual page 35

Top-load washing machine
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Kondisi ini dapat dibetulkan dengan
mengatur kaki-kaki mesin cuci yang
dijelaskan dalam lembar Petunjuk
Pemasangan yang disertakan
bersama mesin.
-
Bila pembilasan "Eco" dipilih,
fungsi ini tidak akan bekerja.
-
Fungsi ini tidak akan bekerja di
"Tub Cleaning" dan program
"Drain + Spin".
-
Jika pembilasan "Extra" di pilih,
maka pembersihan diri akan di
ulang sampai 6 kali.
Pemulihan dari Mati Listrik
Jika listrik mati ketika mesin sedang
mencuci atau membilas atau berputar.
Mesin akan mencoba menyimpan
pengaturan mesin yang sedang
digunakan dan setelah listrik menyala
kembali, mesin akan memulai dari tahap
pencucian dari tempat berhenti terakhir
kali.
Lampu dan Respons Tombol
Selalu tekan tombol dengan perlahan.
Lihat lampu pada panel kontrol untuk
melihat efek jika tombol ditekan, atau
jika kenop pemilihan program diputar,
dan dengarkan bunyi "BIP".
Jika tombol ditekan, Anda akan
mendengar bunyi "BEEP" pendek yang
menandakan perintah yang dimasukkan
Jika opsi yang diinginkan tidak bisa
digunakan pada saat itu, maka mesin
tidak akan mengizinkan Anda memilih-
nya, dan Anda akan mendengar bunyi
"BIP" pendek tiga kali untuk mengingat-
kan Anda bahwa opsi tersebut tidak bisa
digunakan dan tampilan akan menampil-
kan "
" dan berkedip.
BAHASA INDONESIA
Setelah mesin berjalan, seluruh opsi
akan dimatikan dan tampilan akan
menampilkan "
dengan tiga kali bunyi bip pendek
yang menunjukkan bahwa tombol
tersebut tidak aktif (kecuali tombol
Start/Pause).
Semua fungsi mesin cuci akan
berhenti jika penutup dibuka.
Mengaktifkan/menonaktifkan
Mode Bunyi Bip pada Akhir
Pencucian
Mode ini digunakan untuk mengaktifkan
atau menonaktifkan bunyi bip (3 bip
setiap 20 detik) pada akhir pencucian.
Contohnya, Anda mungkin ingin
menonaktifkan bunyi bip ini saat Anda
mencuci dan ingin beranjak tidur, jadi
istirahat malam Anda tidak akan
terganggu setelah pencucian selesai.
Untuk mengubah pengaturan bunyi
"bip", lakukan:
Jika Anda ingin MENONAKTIFKAN
bunyi "bip", saat mesin dalam Mode
Siaga (7 detik setelah mesin dinyal-
akan), tekan tombol "Soak Time" dan
"Water Level" secara bersamaan
sampai Anda mendengar bunyi "BIP"
pendek dua kali.
Untuk mengembalikan ke konfigurasi
default, tekan 2 tombol tersebut
secara bersamaan sampai mendengar
bunyi "BIP".
CATATAN:
Semua bunyi bip penanda kesalahan
tidak akan dimatikan fitur ini, contohnya
kesalahan kritis, atau penutup terbuka
selama pengisian/pengadukan/
putaran, atau tidak seimbang saat
berputar.
Suara respon saat tombol ditekan tidak
dimatikan oleh fitur ini.
35
" dan berkedip

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Ewt8541t

Table of Contents