LG FV1413H2BA Owner's Manual page 64

Hide thumbs Also See for FV1413H2BA:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

id_main.book.book Page 4 Monday, December 27, 2021 9:07 AM
PETUNJUK KESELAMATAN
4
orang tersebut mendapat pengawasan atau petunjuk penggunaan
alat dari orang yang bertanggung jawab atas keselamatan mereka.
• Anak-anak harus diawasi guna memastikan bahwa mereka tidak
bermain dengan alat.
• Jika kabel daya rusak, penggantiannya harus dilakukan oleh pihak
produsen, melalui teknisi perbaikan atau teknisi tersertifikasi
semacamnya guna menghindari potensi bahaya.
• Gunakan selang baru atau set selang baru yang disertakan bersama
alat. Penggunaan selang bekas dapat menyebabkan kebocoran air
dan kerusakan lanjutan.
• Bukaan ventilasi tidak boleh terhalang oleh karpet.
• Alat ini digunakan hanya untuk keperluan rumah tangga saja.
• Tekanan air masuk harus berada di antara 50 kPa dan 800 kPa.
Kapasitas Maksimum
Kapasitas maksimum pada beberapa siklus untuk pakaian kering
adalah Mencuci (13 kg)/Mengeringkan (8 kg).
Kapasitas maksimum yang disarankan untuk setiap program
pencucian mungkin berbeda. Untuk mendapatkan hasil pencucian
yang baik, silakan merujuk ke Tabel Program di bab PENGOPERASIAN
untuk rincian lebih lanjut.
Keselamatan teknis untuk Menggunakan Pengering
• Jangan mengeringkan benda yang belum dicuci di dalam peralatan
ini.
• Item yang terkena noda zat seperti minyak masak, minyak sayur,
aseton, alkohol, bensin, minyak tanah, penghilang noda, terpentin,
lilin, dan penghilang lilin harus dicuci dengan air panas dan detergen
dalam jumlah banyak sebelum dikeringkan di dalam peralatan ini.
• Jangan pernah menghentikan peralatan ini sebelum akhir siklus
pengeringan kecuali semua benda dikeluarkan dengan cepat dan
diratakan sehingga panasnya menyebar.
• Jangan mengeringkan benda seperti karet busa (busa lateks), topi
mandi, tekstil kedap air, benda dan kain dengan lapisan belakang

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents