Samsung WF14F5K3AVW User Manual page 77

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

LANGKAH 6 Atur posisi selang pembuangan
Posisi selang pembuangan dapat diatur dengan tiga cara:
Pada pipa pembuangan wastafel
Pipa pembuangan harus berada di atas pipa lengkung wastafel, sehingga posisi ujung selang
minimal 60 cm di atas permukaan lantai.
Pada pipa pembuangan
LANGKAH 7 Hidupkan mesin cuci
Sambungkan kabel daya ke stopkontak AC 220-240 V / 50 Hz yang disetujui dan dilindungi sekring
atau pemutus arus. Setelah itu, tekan tombol POWER (DAYA) untuk menghidupkan mesin cuci.
Tinggi pipa pembuangan harus antara 60
cm hingga 90 cm (*). Sebaiknya gunakan
pipa vertikal setinggi 65 cm. Pastikan selang
pembuangan tersambung ke pipa tegak pada
sudut yang miring.
Persyaratan pipa tegak pembuangan:
Diameter minimal 5 cm
Kapasitas pembuangan minimal 60 liter per
menit
Bahasa Indonesia 25

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents