Mengubah Pengaturan Konektivitas; Anda - LG KC910 User Manual

Hide thumbs Also See for KC910:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Mengubah pengaturan
konektivitas Anda
Pengaturan konektivitas telah
diatur oleh operator jaringan,
sehingga Anda dapat menikmati
ponsel baru dengan segera. Jika
Anda ingin mengubah suatu
pengaturan, pakai menu ini.
kemudian Pengaturan.
Sentuh
Sentuh Konektivitas.
Pengaturan jaringan - KC910
Anda akan menghubungkan secara
otomatis ke jaringan pilihan. Untuk
mengubah pengaturan tersebut,
pakailah opsi ini.
Profil Internet - Mengatur profil
untuk menghubungkan ke
Internet.
Titik akses - Operator jaringan
Anda telah menyimpan informasi
ini. Anda dapat menambahkan titik
akses baru menggunakan menu ini.
Jenis GPS - Pilih antara GPS
terbantu atau Mandiri.
GPS
Teknologi GPS memakai
informasi dari satelit yang
mengorbit bumi untuk
menemukan berbagai lokasi.
Sebuah penerima akan
memperkirakan jarak ke
satelit-satelit GPS berdasarkan
waktu yang diperlukan sinyal
untuk mencapainya, kemudian
memakai informasi itu untuk
mengidentifi kasi lokasinya.
Ini mungkin memerlukan
beberapa detik hingga beberapa
menit.
GPS terbantu (A-GPS) pada
ponsel ini dipakai untuk
mengambil data pembantu
lokasi lewat koneksi data paket.
Data pembantu diambil dari
server Layanan hanya bila
diperlukan.
Ambil gambar-gambar di
mana Anda berada dan beri
tag ke gambar tersebut
dengan informasi tentang
lokasi Anda.
01
02
03
04
05
06
07
08
117

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents