Philips HD7452 Manual page 12

Hide thumbs Also See for HD7452:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
inDonEsia
12
sebelum menggunakan alat pertama kali.
1
Letakkan alat di atas permukaan yang rata dan stabil.
2
Masukkan kelebihan kabel ke lubang di belakang alat. Untuk menjepit kabel, tekan ke bagian
sempit pada lubangnya (Gbr. 2).
Catatan: Pastikan bahwa kabel tidak bersentuhan dengan permukaan yang panas.
3
Masukkan steker listrik pada stopkontak dinding yang telah dibumikan.
4
Bersihkan komponen lepas-pasang (lihat bab 'Membersihkan').
5
Pasang kembali semua komponen.
-
Pastikan penutup tangki air telah dipasang dengan benar (Gbr. 3).
-
Pastikan penahan filter telah dipasang dengan benar. Pasang dulu bagian belakang penahan filter
di bawah pinggiran engsel (1) kemudian tekan ke bawah pegangannya (2) hingga penahan filter
terkunci pada tempatnya (Gbr. 4).
6
Bilaslah alat (lihat bagian 'Membilas alat' di bawah ini).
Membilas alat
Catatan: Jangan letakkan filter dan bubuk kopi dalam penahan filter.
1
Buka tutup pembuat kopi (Gbr. 5).
2
Isi tangki air dengan air bersih yang dingin sampai batas MAX (Gbr. 6).
Catatan: Jangan menghidupkan alat saat tutupnya masih terbuka.
3
Pasang tutupnya (Gbr. 7).
4
Letakkan tabung di atas pemanasnya (Gbr. 8).
Catatan: Pastikan Anda meletakkan tabung di atas pemanasnya dengan cerat menghadap ke alat.
5
Tekan sakelar on/off untuk menghidupkan alat (Gbr. 9).
Lampu daya menyala terus.
,
6
Biarkan alat bekerja sampai semua airnya masuk ke tabungnya.
7
Matikan alat. Biarkan alat mendingin setidaknya selama 3 menit sebelum Anda mulai
menyeduh kopi.
Menggunakan alat
1
Buka tutup pembuat kopi (Gbr. 5).
2
Isi tangki air dengan air bersih yang dingin sampai batas yang diperlukan (Gbr. 10).
-
Indikator di sisi kiri jendela batas air setara dengan cangkir besar (120 ml).
-
Indikator di sisi kanan jendela batas air setara dengan cangkir kecil (80 ml).
3
Pastikan penahan filter telah dipasang dengan benar. Pasang dulu bagian belakang penahan
filter di bawah pinggiran engsel (1) kemudian tekan ke bawah pegangannya (2) hingga penahan
filter terkunci pada tempatnya (Gbr. 4).
Catatan: Jika penahan filter belum dipasang dengan benar, penghenti tetesan tidak dapat berfungsi
dengan benar. Penghenti tetesan mencegah kopi agar tidak menetes melalui filter ke pemanas saat
tabungnya dilepas.
4
Ambil secarik filter kertas (jenis 1x4 atau no. 4) lalu lipat tepi yang bersegel untuk mencegah
robek dan tertekuk (Gbr. 11).
5
Letakkan filter kertas dalam penahan filternya (Gbr. 12).

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Hd7451

Table of Contents