Download Print this page

Electrolux EMM2021MW Instruction Manual page 34

Free-standing microwave oven

Advertisement

Available languages

Available languages

Bahan-bahan yang dapat digunakan dalam oven gelombang mikro
Peralatan Memasak
Lembar aluminium.
Wadah untuk
mematangkan
makanan.
Wadah keramik
Toples kaca.
Wadah kaca.
Makanan dalam
kantong
Piring
dan cangkir kertas
Tisu kertas
Kertas
perkamen
Plastik
Bungkus plastik
Termometer
Kertas lilin
Baki aluminium
Karton makanan
dengan
gagang logam
Logam atau
peralatan memasak
dari logam
Kawat pengikat
logam
Kantong kertas
Busa plastik
Kayu
Keterangan
Hanya untuk penutup. Potongan kecil yang halus dapat digunakan untuk menutup bagian
daging atau unggas yang tipis untuk mencegah pemasakan berlebihan. Bunga api bisa
terjadi bila lembar aluminium terlalu dekat dengan dinding oven. Lembar aluminium harus
berada sekurang-kurangnya 2,5 cm dari dinding oven.
Ikuti petunjuk pabrik. Alas wadah pematangan harus berada sekurang-kurangnya 5 mm di
atas tadah putar. Penggunaan yang tidak tepat dapat menyebabkan tadah putar pecah.
Hanya yang aman untuk oven gelombang mikro. Ikuti petunjuk pabrik. Jangan
menggunakan wadah yang retak atau sumbing.
Selalu lepaskan tutupnya. Gunakan hanya untuk memanaskan makanan hingga hanya
terasa hangat. Sebagian besar toples kaca tidak tahan panas dan dapat pecah.
Hanya gunakan wadah kaca yang tahan panas oven. Pastikan tidak terdapat hiasan logam.
Jangan menggunakan wadah yang retak atau sumbing.
Ikuti petunjuk pabrik. Jangan mengikat dengan kawat logam. Buat lubang pada kantong
agar uap dapat keluar.
Gunakan hanya untuk memasak /memanaskan untuk waktu singkat. Jangan meninggalkan
oven tanpa dijaga saat memasak.
Gunakan untuk menutup makanan untuk pemanasan ulang dan menyerap lemak. Gunakan
dengan pengawasan hanya untuk memasak jangka pendek.
Gunakan sebagai penutup untuk mencegah cipratan atau sebagai bungkus untuk
pengukusan.
Hanya yang aman untuk oven gelombang mikro. Ikuti petunjuk pabrik. Seharusnya
bertanda "Microwave Safe (Aman untuk Oven Gelombang Mikro)". Beberapa wadah
plastik bisa menjadi lunak seiring panasnya makanan di dalamnya. "Kantong untuk
merebus" serta kantong plastik kedap harus disayat, ditusuk, atau dilubangi sebagaimana
ditunjukkan oleh kemasan.
Hanya yang aman untuk oven gelombang mikro. Gunakan untuk menutup makanan
selama memasak untuk mempertahankan
kelembapan. Hindarkan bungkus plastik bersentuhan dengan makanan.
Hanya yang aman untuk memasak dengan oven gelombang mikro (termometer daging dan
termometer gula).
Gunakan sebagai penutup untuk mencegah cipratan dan menjaga kelembaban.
Dapat menyebabkan lompatan bunga api. Pindahkan makanan ke wadah yang aman bagi
oven gelombang mikro.
Dapat menyebabkan lompatan bunga api. Pindahkan makanan ke wadah yang aman bagi
oven gelombang mikro.
Logam melindungi makanan dari energi gelombang mikro. Hiasan logam dapat
menyebabkan lompatan bunga api.
Dapat menyebabkan lompatan bunga api dan menyebabkan kebakaran dalam oven.
Dapat menyebabkan kebakaran dalam oven.
Busa plastik dapat mencair dan mengotori cairan di dalam bila terkena
temperatur tinggi.
Kayu akan menjadi kering bila digunakan dalam oven gelombang mikro dan bisa terbelah
atau retak.
ID-7

Advertisement

loading

This manual is also suitable for:

Emm2022mwEmm2022gwEmm2022mkEmm2026mxEmm2021gw