Mengisi Daya Ponsel Anda; Memakai Kartu Memori - LG E612 User Manual

Hide thumbs Also See for E612:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Mengisi daya ponsel Anda

Konektor pengisi daya ada di bagian
bawah ponsel. Masukkan pengisi daya dan
tancapkan pada stopkontak listrik.
CATATAN: Baterai harus selalu terisi
penuh untuk meningkatkan masa pakai
baterai.
CATATAN: Jangan membuka penutup
baterai selama mengisi daya ponsel
Anda.

Memakai kartu memori

Ponsel Anda mendukung pemakaian kartu
TM
memori microSD
atau microSDHC
dengan kapasitas hingga 32 GB. kartu
memori ini khusus dirancang untuk
telepon seluler dan perangkat super-kecil
lainnya, serta cocok untuk menyimpan file
multimedia seperti halnya musik, program,
video, dan foto untuk dipakai bersama
ponsel Anda.
Untuk memasukkan kartu memori:
Masukkan kartu memori ke dalam
selot. Pastikan area kontak warna emas
menghadap ke bawah.
Untuk mengeluarkan kartu memori
secara aman:
Sentuh
Penyimpan dari PERANGKAT > Putuskan
kartu SD > OK.
CATATAN:
Pakailah hanya kartu memori yang
kompatibel dengan ponsel Anda.
Memakai kartu memori yang tidak
kompatibel dapat merusak kartu dan
TM
data yang disimpan pada kartu, juga
ponsel Anda.
Karena perangkat memakai FAT32,
ukuran maksimal untuk file yang
diberikan adalah 4 GB.
> tab Aplikasi > Pengaturan >
19

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents