Panasonic S-73MK1E5A Installation Instructions Manual page 250

Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
3. CARA MEMASANG UNIT DALAM
RUANG
3-1. Melepaskan Panel Belakang dari Unit
(1) Lepaskan dan bongkar sekrup setel di panel belakang.
(Gbr. 3-1)
(2) Tekan 2 tanda
pada tutup bingkai dan lepaskan tab
stasioner dari bingkai. (Gbr. 3-2)
(3) Lepaskan panel belakang dengan memegang bagian yang
ditunjukkan dalam Gbr. 3-3 dan menariknya sesuai arah
panah yang ditunjukkan.
CATATAN
Pipa dapat diperpanjang dalam 6 arah seperti ditunjukkan pada
Gbr. 3-5. Pilih arah dengan jarak terpendek ke unit luar ruang.
● Jika ingin menggunakan pipa kiri, tukar posisi selang
pembuangan dan tutup pembuangan. (Untuk detailnya,
baca "Menukar posisi selang pembuangan dan tutup
pembuangan" di halaman 12.)
3-2. Membuat Lubang
(1) Letakkan panel belakang dari unit dalam ruang pada
dinding di tempat yang dipilih. Pastikan posisi panel
horizontal, dengan menggunakan pengukur keseimbangan
tradisional atau alat ukur digital untuk mengukur ke arah
bawah dari plafon. Tunggu hingga pembuatan lubang
selesai sebelum Anda memasang panel belakang ke
dinding.
(2) Tentukan bagian unit mana yang harus Anda lubangi untuk
pengaturan pipa dan pengkabelan. (Gbr. 3-6)
CATATAN
Untuk pengaturan pipa kiri belakang, gunakan titik ukur
158 mm dari posisi yang ditandai pada panel belakang untuk
penempatan saluran keluar selang yang presisi. (Gbr. 3-6)
(3) Sebelum membuat lubang, periksa dengan cermat apakah
tidak ada tap atau pipa yang tersambung tepat di belakang
titik yang akan dipotong.
Hindari juga area yang ada
PERHATIAN
pengkabelan listrik
atau konduit.
Tindakan pencegahan di atas juga berlaku jika pipa dipasang
melalui dinding di tempat lain.
158 mm
132 mm
Satuan: mm
Pipa kiri
Gbr. 3-6
Pipa kiri bawah
250
Sekrup penyetelan hanya untuk pengangkutan
Panel belakang
Tanda
Panel belakang
Panel belakang
Pipa kiri
belakang
Pipa kanan bawah
Gbr. 3-1
Gbr. 3-2
Gbr. 3-3
Gbr. 3-4
Pipa kanan
belakang
(dianjurkan)
Pipa kanan
Gbr. 3-5

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

S-56mk1e5aS-45mk1e5aS-106mk1e5a

Table of Contents