Tampak Bawah - Lenovo ThinkPad X1 Carbon Panduan Pengguna

2nd generation
Hide thumbs Also See for ThinkPad X1 Carbon:
Table of Contents

Advertisement

Jika Anda ingin mengisi daya untuk perangkat tersebut saat komputer tidak aktif, Anda harus
menyambungkan komputer ke catu daya ac dan mengubah pengaturan Always On USB di ThinkPad Setup
dan program Power Manager.
4
Sakelar radio nirkabel
Gunakan sakelar ini untuk mengaktifkan atau menonaktifkan semua koneksi nirkabel dengan cepat.

Tampak bawah

Gambar 4. Tampak bawah ThinkPad X1 (2nd Generation)
1
Lubang reset darurat
1
Lubang reset darurat
Jika komputer berhenti memberikan respons dan Anda tidak dapat menonaktifkannya dengan menekan
tombol daya, lepaskan adaptor daya ac dan reset komputer dengan memasukkan jarum atau klip kertas
yang telah diluruskan ke lubang reset darurat untuk menonaktifkan komputer.
2
Speaker stereo terintegrasi
Untuk detail, lihat "Tombol volume dan sunyi" pada halaman 21.
2
Speaker stereo terintegrasi
.
5
Bab 1
Ikhtisar Produk

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Thinkpad x1

Table of Contents