Mengatur Set Up Perangkat Lunak Pc Anda (Hanya Windows) - Samsung PS-42S4S Manual

Hide thumbs Also See for PS-42S4S:
Table of Contents

Advertisement

Mengatur set up Perangkat Lunak PC Anda (hanya Windows)

Seting-tampilan Windows (MS Windows XP) untuk komputer tipikal ditampilkan di bawah ini. Tetapi
layar sebenarnya pada PC Anda mungkin berbeda, tergantung pada versi Windows dan video card yang
Anda gunakan. Tetapi meskipun layar Anda yang sebenarnya tampak berbeda, informasi set-up dasar
yang sama, dapat diterapkan di hampir semua kasus. (Jika tidak, hubungi pabrik pembuat komputer
atau Penyalur Samsung Anda.)
Indonesia - 60
1
Klik kanan mouse pada Windows Desktop,
kemudian klik pada [Properties]. Display Dialog-
Box akan ditampilkan.
2
Klik pada Settings, kemudian atur Display Mode
dengan merujuk pada Display Modes Table.
Anda tidak perlu mengubah seting Colours.
3
Klik pada Advanced. Kotak dialog seting baru
akan ditampilkan.
4
Klik pada tab Monitor, kemudian atur Screen
2
Refresh Rate dengan merujuk pada Display
Modes Table. Atur Vertical Frequency dan
Horizontal Frequency secara terpisah jika Anda
3
dapat melakukannya daripada mengatur seting
Screen Refresh Rate.
5
Tekan tombol OK, tutup jendela layar, kemudian
tekan tombol OK pada jendela layar Display
Registration Information. PC mungkin
dihidupkan ulang secara otomatis pada tahap ini.
6
Matikan PC, dan sambungkan ke TV Anda.
(simak hal. 57)
4
◆ Layar sebenarnya pada PC Anda mungkin
tampak berbeda, tergantung pada versi
Windows dan tipe PC Anda.
◆ Apabila Anda menggunakan TV Anda
sebagai monitor PC, Colours (Warna)
didukung sampai 32 bits.
◆ Dalam hal ini, tampilan TV mungkin tampak
5
berbeda tergantung pada versi Windows
atau pabrik pembuat PC Anda.
◆ Apabila menyambungkan PC (termasuk
koneksi DVI), Anda harus mengaturnya ke
seting tampilan yang didukung oleh TV.
Jika tidak, pesan Out of input range akan
ditampilkan.

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents