Download Print this page

Samsung WMN-M13E Installation Manual page 52

2018 qled no gap wall mount
Hide thumbs Also See for WMN-M13E:

Advertisement

Hati-hati saat melakukan
Nama model
Lebar (mm)
Tinggi (mm)
Tebal (mm)
Kemiringan TV (°)
Ukuran paket (P x L x T) (mm)
Bobot Kemasan (kg)
Bobot maksimum TV yang
diperbolehkan (kg)
Jarak rangka dinding standar
TV yang kompatibel
Jarak dari dinding (mm)
• Pastikan untuk menggunakan komponen dan suku cadang yang disertakan saat memasang braket dinding.
• Petunjuk penggunaan dan suku cadang yang diberikan didasarkan pada dinding biasa (terbuat dari kayu atau
beton). (Khusus model WMN-M13E(A), komponen braket gipsum disediakan secara terpisah.)
• Untuk dinding lainnya, gunakan suku cadang braket terpisah atau kuatkan dinding terlebih dulu. Jika perlu, pasang
braket dinding dengan meminta bantuan pakar.
• Pasang braket dinding dengan hati-hati agar tidak merusak layar TV.
• Periksa seri model TV Anda. Selanjutnya, gunakan metode persiapan yang sesuai untuk penyangga layar
menggunakan sekrup yang tepat.
• Jika Anda tidak mengikuti petunjuk pemasangan yang sesuai dengan model TV, sambungan braket dinding dan TV
dapat tidak stabil.
2017Y Q7FM/Q7CM/
2017Y Q9FM
Q8CM
pemasangan
16" didukung/24" tidak didukung
TV SAMSUNG 2017Y Seri Q7, 49/55/65" (0 mm atau lebih)
TV SAMSUNG 2017Y Seri Q8, 49/55/65" (0 mm atau lebih)
TV SAMSUNG 2017Y Seri Q9, 49/55/65" (6 mm atau lebih)
TV SAMSUNG 2018Y Seri Q7, 55/65" (0 mm atau lebih)
TV SAMSUNG 2018Y Seri Q8, 55/65" (0 mm atau lebih)
TV SAMSUNG 2018Y Seri Q9, 55/65" (7 mm atau lebih)
TV SAMSUNG 2018Y Seri Q900R, 65" (7 mm atau lebih)
2018Y Q7FN/Q7CN/
Q8FN/Q8CN
- Bahasa Indonesia 50 -
WMN-M13E
520
280.3
15.9
Maks. 10°
594 x 337 x 75
3.5±0.5
35
2018Y Q9FN
2018Y Q900R

Advertisement

loading