Electrolux EWF9023BDWA User Manual page 51

Hide thumbs Also See for EWF9023BDWA:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Tombol Sentuh Pengatur Waktu
(Time Manager)
Opsi ini memungkinkan Anda untuk
menyesuaikan waktu mencuci. Tekan
touchpad ini berulang kali untuk
mengurangi atau menambah waktu
mencuci sesuai dengan tingkat tanah
mencuci Anda. Gunakan tabel di bawah
ini sebagai panduan.
Tahap Kekotoran
Sedang
Ringan
>>
Fungsi Time Manager tidak
tersedia ketika
Tombol Sentuh Tunda Akhir
(Delay End)
Sebelum Anda memulai program, opsi ini
memungkinkan Anda menentukan akhir
dari program pencucian dari minimum 1
jam ke maksimum 20 jam.
Jika durasi program lebih dari 3 jam,
maka opsi "Delay End" minimum
akan dimulai dari 4 jam.
Tekan touchpad "Delay End" untuk
memilih waktu berakhir sesuai keinginan.
Layar akan menampilkan jumlah jam dan
indikator di atas touchpad akan menyala.
Opsi ini harus dipilih setelah
memilih program pencucian, dan
sebelum menekan touchpad
"Start/Pause".
Sebagai contoh, jika durasi program dari
program pilihan Anda adalah 3.20 jam
dan Anda menentukan waktu "Delay End"
ke 6 jam. Ini artinya program pencucian
Anda akan selesai dalam 6 jam. (Lihat
diagram di bawah ini)
Waktu "Delay End": 6 jam.
Hitung mundur
2.40 jam.
Start/Pause
Memulai
Ditekan
Program
Yang
>>
Sangat
aktif.
Siklus Kerja
3.20 jam.
Akhir
Siklus
BAHASA INDONESIA
Setelah memilih waktu Delay End, tekan
touchpad Start/Pause untuk memulai
program. Mesin akan menghitung mundur
dan memperbarui catatan waktu di layar
setiap jamnya hingga mencapai titik awal
dari siklus pencucian.
Jika Anda ingin mengubah atau
membatalkan opsi Delay End setelah
memulai program, ikuti langkah - langkah
berikut ini:
atur mesin cuci ke PAUSE dengan
menekan touchpad "Start/Pause";
batalkan memilih opsi ini dengan
menekan tombol sentuh "Tunda Akhir"
berulang-ulang hingga layar menampil-
kan waktu tunda "
tekan "Start/Pause" untuk memulai
program.
Tombol Sentuh Sensor Cuci
(
Pilih opsi "
MENGAKTIFKAN sensor untuk kotoran
dan residu deterjen.
"SensorWash" dinyalakan secara
otomatis. Jika Anda ingin memati-
kan sensor, tekan touchpad ini satu
kali. (Silakan lihat tabel "Opsi Bisa
Dikombinasikan", untuk program
mana yang dapat digunakan
dengan opsi ini.)
Saat menggunakan opsi ini, mesin cuci
akan secara otomatis memeriksa tingkat
kotoran dan residu deterjen di cucian
Anda. Mesin akan secara otomatis
menyesuaikan waktu pencucian dan
jumlah bilasan sesuai dengan beban
untuk memastikan bahwa pakaian Anda
benar-benar bersih.
Teknologi SensorWash terdiri dari 2
sensor pendeteksian yang berbeda:
1) Sensor Kekeruhan yang mendeteksi
tingkat kotoran pada awal siklus dan
secara otomatis menghitung waktu
aktual yang diperlukan untuk meng-
hilangkan tingkat kotoran dalam
pencucian; dari tingkat kotoran rendah
sampai ke tingkat kotoran maksimum.
51
";
)
" untuk

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents