Kode Informasi - Samsung WW8-J4 Series User Manual

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Pemecahan masalah

Kode informasi

Jika mesin cuci tidak dapat dioperasikan, Anda dapat melihat kode informasi di layar. Lihat tabel di
bawah ini, lalu coba saran yang tersedia.
Kode
4C
4C2
5C
dC
OC
LC, LC1
Bahasa Indonesia
50
Air tidak disalurkan.
Pastikan keran air terbuka.
Pastikan selang air tidak tersumbat.
Pastikan keran air tidak membeku.
Pastikan mesin cuci beroperasi dengan tekanan air yang memadai.
Pastikan keran air dingin maupun air panas tersambung dengan
benar.
Bersihkan filter jaring karena mungkin tersumbat.
Pastikan selang persediaan air dingin tersambung dengan kuat ke
keran air dingin. Jika selang ini tersambung ke keran air panas,
maka cucian dapat berubah bentuk pada siklus tertentu.
Air tidak terkuras.
Pastikan selang pembuangan tidak membeku atau tersumbat.
Pastikan posisi selang pembuangan sudah benar, tergantung pada
jenis sambungan.
Bersihkan filter kotoran karena mungkin tersumbat.
Pastikan selang pembuangan dalam kondisi lurus di sepanjang
sistem pembuangan.
Jika kode informasi tetap ditampilkan, hubungi pusat servis
pelanggan.
Mengoperasikan mesin cuci dengan pintu terbuka.
Pastikan pintu tertutup rapat.
Pastikan cucian tidak tersangkut di pintu.
Air meluap.
Hidupkan ulang setelah pemerasan.
Jika kode informasi tetap ditampilkan di layar, hubungi pusat servis
Samsung setempat.
Periksa selang pembuangan.
Pastikan ujung selang pembuangan tidak berada di lantai.
Pastikan selang pembuangan tidak tersumbat.
Jika kode informasi tetap ditampilkan, hubungi pusat servis
pelanggan.
Tindakan

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Ww7-j4 series

Table of Contents