Bosch BEL554MS0 User Manual And Installation Instructions page 48

Hide thumbs Also See for BEL554MS0:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

id Petunjuk pemasangan
¡ Hanya teknisi ahli resmi yang boleh
menghubungkan peralatan tanpa steker.
Jika terjadi kerusakan akibat koneksi yang
salah, klaim garansi akan dibatalkan.
PERINGATAN ‒ Risiko cedera!
Anda dapat mengenai komponen alat yang
tajam ketika pemasangan.
▶ Kenakan sarung tangan pengaman.
PERINGATAN ‒ Risiko kebakaran!
Penggunaan kabel daya yang diperpanjang
dan adaptor yang tidak diizinkan, akan mem-
bahayakan.
▶ Jangan gunakan kabel perpanjangan atau
strip stopkontak ganda.
▶ Jika kabel daya terlalu pendek, hubungi la-
yanan pelanggan.
▶ Hanya gunakan adaptor yang disediakan
oleh produsen.
17.2 Sambungan listrik
Perhatikan petunjuk ini untuk dapat menyambungkan
alat dengan daya listrik secara aman.
PERINGATAN ‒ Risiko sengatan listrik!
Pemasangan yang tidak tepat akan membahayakan.
Pemasangan stopkontak atau penggantian kabel
konektor hanya boleh dilakukan oleh teknisi listrik
dengan memperhatikan peraturan terkait.
Hanya sambungkan alat ke stopkontak dengan sis-
tem grounding yang terpasang dengan benar.
Gunakan separator dengan jarak minimal 3 mm jika
steker tidak dapat dijangkau lagi setelah pemasang-
an. Perhatikan keamanan terhadap sengatan listrik
selama pemasangan.
17.3 Lingkup pengiriman
Periksa semua komponen apakah ada kerusakan saat
pengangkutan dan kelengkapan pengiriman.
48
17.4 Furnitur built-in
Petunjuk mengenai pemasangan yang aman dapat di-
temukan di sini.
PERHATIAN!
Serpihan dapat mengganggu fungsi komponen listrik.
Jika diperlukan, potong furnitur sebelum memasuk-
kan alat.
Bersihkan serpihan.
¡ Tinggi pemasangan minimal sebesar 850 mm.
¡ Pada kabinet built-in, di belakang alat tidak boleh
terdapat dinding.
¡ Slot ventilasi dan bukaan pengisapan tidak boleh
tertutup.
¡ Furnitur built-in harus tahan terhadap panas hingga
90°C, sedangkan sisi depan furnitur yang berdekat-
an harus memiliki ketahanan hingga suhu 65°C.
17.5 Dimensi pemasangan pada kabinet
tinggi
Perhatikan dimensi pemasangan dan jarak aman pada
kabinet tinggi.
17.6 Menyiapkan kabinet tinggi
Tentukan ketebalan dinding furnitur.
1.
Ketebalan dinding ditetapkan dengan nilai x.
Catatan: Nilai x sesuai dengan jarak dari tepi bawah
2.
pelat sambungan ke dasar furnitur built-in.
Kencangkan pelat sambungan ke kabinet tinggi.
Oleh karena itu, perhatikan nilai x yang ditentukan.

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents