Samsung WW1 T Series User Manual page 79

Hide thumbs Also See for WW1 T Series:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Sambungkan konektor daya ke stopkontak sehingga kabel menggantung di atas lantai.
• Jika Anda menyambungkan konektor daya ke stopkontak dengan arah berlawanan, kawat listrik dalam kabel
dapat rusak dan mengakibatkan sengatan listrik atau kebakaran.
Jauhkan semua bahan kemasan dari jangkauan anak-anak karena dapat membahayakan.
• Anak dapat kekurangan oksigen jika memasukkan kepalanya ke dalam kantong.
Bila perangkat, steker listrik, atau kabel listrik rusak, hubungi pusat servis terdekat Anda.
Perangkat ini harus diardekan dengan benar.
Jangan ardekan perangkat ini ke pipa gas, pipa air plastik, atau kabel telepon.
• Hal tersebut dapat mengakibatkan sengatan listrik, kebakaran, ledakan, atau masalah pada perangkat.
• Jangan sambungkan kabel daya ke stopkontak yang tidak diardekan dengan benar serta pastikan peraturan
lokal dan nasional telah dipenuhi.
Jangan pasang perangkat ini di dekat pemanas atau bahan yang mudah terbakar.
Jangan pasang perangkat ini di tempat yang lembap, berminyak, atau berdebu, maupun di tempat yang terpapar
sinar matahari langsung atau air (tetesan hujan).
Jangan pasang perangkat ini di tempat yang terpapar suhu rendah.
• Pembekuan dapat mengakibatkan tabung meledak.
Jangan pasang perangkat ini di tempat yang memungkinkan terjadinya kebocoran gas.
• Tindakan tersebut dapat mengakibatkan sengatan listrik atau kebakaran.
Jangan gunakan trafo listrik.
• Tindakan tersebut dapat mengakibatkan sengatan listrik atau kebakaran.
Jangan gunakan konektor daya atau kabel daya yang rusak, maupun stopkontak yang longgar.
• Tindakan tersebut dapat mengakibatkan sengatan listrik atau kebakaran.
Jangan tarik atau tekuk kabel daya secara berlebihan.
Jangan pilin atau ikat kabel daya.
Jangan kaitkan kabel daya pada benda logam, jangan letakkan benda berat di atas kabel daya, jangan sisipkan
kabel daya di antara dua benda, atau jangan dorong kabel daya ke celah di balik perangkat.
• Tindakan tersebut dapat mengakibatkan sengatan listrik atau kebakaran.
Jangan tarik kabel daya saat melepas konektor daya.
• Lepaskan konektor daya dengan memegang konektornya.
• Jika tidak, dapat mengakibatkan sengatan listrik atau kebakaran.
Posisi perangkat ini harus diatur agar konektor daya, keran pengisian air, dan pipa pembuangan mudah dijangkau.
Jika perbaikan dilakukan oleh penyedia layanan tidak resmi, dilakukan sendiri, atau dilakukan pada produk secara
tidak profesional, Samsung tidak bertanggung jawab atas kerusakan apa pun pada produk, cedera, atau masalah
keamanan produk lainnya yang disebabkan oleh upaya perbaikan produk yang tidak secara cermat mematuhi
petunjuk perbaikan dan pemeliharaan ini. Kerusakan apa pun pada produk yang disebabkan oleh upaya perbaikan
produk oleh orang selain penyedia layanan resmi Samsung tidak akan tercakup dalam jaminan.
Untitled-2 7
Bahasa Indonesia 7
2021-04-19
12:12:48

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Ww9 t seriesWw8 t seriesWw7 t series

Table of Contents