LG K11+ User Manual page 20

Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Pengenalan sidik jari
Ikhtisar pengenalan sidik jari
Anda harus mendaftarkan sidik jari Anda pada perangkat terlebih dahulu
sebelum menggunakan fungsi pengenalan sidik jari.
Anda dapat menggunakan fungsi pengenalan sidik jari dalam kasus
berikut:
Untuk membuka kunci layar.
Untuk melihat konten yang dikunci di Galeri atau QuickMemo+.
Konfirmasi pembelian dengan masuk ke aplikasi atau identifikasi diri
dengan sidik jari Anda.
Sidik jari Anda dapat digunakan oleh perangkat untuk identifikasi
pengguna. Sidik jari yang sangat serupa dari pengguna yang berbeda
dapat dikenali dengan sensor sidik jari sebagai sidik jari yang sama.
Jika perangkat tidak dapat mendeteksi sidik jari, atau Anda lupa nilai
yang ditetapkan untuk pendaftaran, kunjungi Pusat Layanan Pelanggan
LG terdekat dengan perangkat atau kartu identitas Anda.
Tindakan pencegahan untuk pengenalan sidik jari
Akurasi pengenalan sidik jari dapat berkurang karena beberapa alasan.
Untuk memaksimalkan kekauratan pengenalan, lihat yang berikut ini
sebelum menggunakan perangkat.
Perangkat memiliki sensor sidik jari Pastikan sensor sidik jari tidak rusak
akibat benda logam, seperti koin atau kunci.
Jika air, debu, atau benda asing lain ada di sensor sidik jari atau pada
jari Anda, pendaftaran atau pengenalan sidik jari mungkin tidak
berfungsi. Bersihkan dan keringkan jari Anda sebelum sidik jari dapat
dikenali.
Sidik jari tidak dapat dikenali dengan benar jika permukaan jari Anda
memiliki luka atau tidak mulus akibat terlalu lama terendam di dalam
air.
Jika Anda membengkokkan jari atau hanya menggunakan ujung jari,
sidik jari Anda mungkin tidak dikenali. Pastikan jari Anda menutupi
seluruh permukaan sensor sidik jari.
Fitur desain khusus
19

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

Lm-x410ycw

Table of Contents