Pengaturan Ambilight - Philips 65PUS7601 User Manual

7601 series
Hide thumbs Also See for 65PUS7601:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Untuk menyinkronkan suara pada TV...
1 - Tekan  , pilih Semua Pengaturan dan
tekan OK.
2 - Pilih Suara dan tekan  (kanan) untuk masuk
ke menu.
3 - Pilih Lanjutan > Offset Keluaran Audio.
4 - Gunakan bilah geser untuk mengatur offset suara.
5 - Tekan  (kiri) berulang kali jika perlu, untuk
menutup menu.
Speaker
Memilih Speaker Anda
Di menu ini, Anda dapat mengaktifkan atau
menonaktifkan speaker TV. Jika Anda
menyambungkan Sistem Home Theater atau speaker
Bluetooth nirkabel, Anda dapat memilih perangkat
mana yang memutar suara TV. Semua sistem
loudspeaker yang tersedia ditampilkan di daftar ini.
Jika Anda menggunakan sambungan HDMI CEC
untuk perangkat audio (seperti Sistem Home Theater),
Anda dapat memilih P'aktifan oto. EasyLink. TV akan
mengaktifkan perangkat audio, menyalurkan suara TV
ke perangkat dan menonaktifkan speaker TV.
Untuk menetapkan speaker TV...
1 - Tekan  , pilih Semua Pengaturan dan
tekan OK.
2 - Pilih Suara dan tekan  (kanan) untuk masuk
ke menu.
3 - Pilih Lanjutan dan tekan  (kanan) untuk
masuk ke menu.
4 - Pilih Speaker dan tekan  (kanan) untuk
masuk ke menu.
5 - Pilih Aktif, Nonaktif, atau P'aktifan
oto. EasyLink .
6 - Tekan  (kiri) berulang kali jika perlu, untuk
menutup menu.
12.4

Pengaturan Ambilight

Gaya Ambilight
Untuk informasi selengkapnya, di Bantuan,
pilih Kata kunci, dan cari Ambilight style.
Pengaturan Ambilight
Kecerahan Ambilight
Dengan Kecerahan Ambilight, Anda dapat
menetapkan tingkat kecerahan Ambilight.
Untuk menyesuaikan level...
1 - Tekan  , pilih Semua Pengaturan dan
tekan OK.
2 - Pilih Ambilight dan tekan  (kanan) untuk
masuk ke menu.
3 - Pilih Kecerahan.
4 - Tekan panah  (naik) atau  (turun) untuk
menyesuaikan nilai.
5 - Tekan  (kiri) berulang kali jika perlu, untuk
menutup menu.
Saturasi Ambilight
Dengan Saturasi Ambilight, Anda dapat mengatur
tingkat warna saturasi Ambilight.
Untuk menyesuaikan level...
1 - Tekan  , pilih Semua Pengaturan dan
tekan OK.
2 - Pilih Ambilight dan tekan  (kanan) untuk
masuk ke menu.
3 - Pilih Saturasi.
4 - Tekan panah  (naik) atau  (turun) untuk
menyesuaikan nilai.
5 - Tekan  (kiri) berulang kali jika perlu, untuk
menutup menu.
Pengaturan Ambilight Lanjutan
Warna Dinding
Dengan Warna Dinding, Anda dapat menetralkan
pengaruh warna dinding pada warna Ambilight. Pilih
warna dinding di belakang TV dan TV akan mengubah
warna Ambilight agar tampak seperti yang diinginkan.
Untuk memilih warna dinding . . .
1 - Tekan  , pilih Semua Pengaturan dan
tekan OK.
2 - Pilih Ambilight dan tekan  (kanan) untuk
masuk ke menu.
3 - Pilih Lanjutan > Warna Dinding.
4 - Di palet warna, pilih warna yang sesuai dengan
warna dinding di belakang TV.
5 - Tekan  (kiri) berulang kali jika perlu, untuk
menutup menu.
60

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents