D-Link DCS-6010L Quick Installation Manual page 39

Wireless n 360 home network camera
Hide thumbs Also See for DCS-6010L:
Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 1
Memasang Kamera
DCS-6010L cocok untuk pemasangan pada langit-langit, dinding atau
desktop dengan menggunakan braket yang disediakan. Silakan lihat
langkah-langkah di bawah ini untuk membantu Anda dengan pemasangan
kamera.
Catatan: Kami menyarankan Anda mengkonfigurasi kamera sebelum
pemasangan.
Lepaskan klip dinding braket dari
DCS-6010L dengan menggeser
basis ke bawah.
Tergantung pada bahan dinding atau langit-
langit, gunakan alat yang tepat untuk mengebor
dua lubang sekrup di mana Anda tandai. Jika
dinding terbuat dari beton, bor lubang sekitar
25mm dalamnya, kemudian masukkan jangkar
plastik untuk mendukung sekrup. Kemudian
bubuhkan braket menggunakan sekrup yang
tersedia.
Tempatkan kamera di atas sekrup yang ada di
braket. Pastikan agar sesuai kepala-sekrup dapat
masuk melalui lubang besar dan geser ke bawah
untuk menguncinya. Tarik dasar ke depan untuk
memastikan bahwa basis terkunci. Catatan:
pastikan saat pemasangan di dinding kamera
terorientasi dan kabel diposisikan ke bagian
bawah perangkat.
DCS-6010L
Posisikan braket pemasangan di
lokasi yang diinginkan dan tandai
permukaan lubang belakangnya
menggunakan braket sebagai
stensil / dengan pensil.
1
2
3
1
2
4
39

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents