Membersihkan Penyejuk Udara Anda - Samsung AS05A8FD Petunjuk Penggunaan

Penyejuk udara jenis split (cool)
Table of Contents

Advertisement

Membersihkan Penyejuk Udara Anda

Untuk mendapatkan hasil terbaik dalam penggunaan alat pendingin
anda, bersihkanlah secara teratur filter yang mengandung
kotoran/debu.
PENTING
Sebelum membersihkan alat pendingin,
pastikan seluruh tombol operasi dalam keadaan
off/mati .
1
Tekan tombol
"ON" yang terdapat didalam unit alat pendingin,
kemudian tekanlah bagian penutup/grille depan untuk membuka
penutupnya.
2
Untuk memasangnya kembali penutup/grille bagian depan, angkatlah
penutup/grille tersebut keatas.
3
Tarik Alat Penyaring/Air Filter.
4
Bersihkan kotoran/debu yang terdapat di alat penyaring udara/air filter
dengan alat penyedot debu atau sikat yg halus.
5
Bersihkan bagian dalam alat pendingin dengan kain basah dan sabun
(Jangan Gunakan Bensin atau yang mengandung chemical).
6
Masukan kembali alat penyaring udara/air filter ke posisi semula
kemudian tutuplah penutup/grille bagian depan (Pertama, pada alinea
ke-2 tekan bagian depan dari penutup/grille alat pendingin kemudian
tutuplah penutup/grille tersebut).
C C
a a
t t
a a
t t
a a
n n
C C
a a
t t
a a
t t
a a
n n
Jika anda tidak menggunakan alat pendingin dalam waktu yang
lama, aturlah putaran fan/angin dengan waktu 3 sampai 4 jam
untuk mengeringkan bagian dalam alat pendingin tersebut
Body groove
Front grille
Hook
21
i-

Hide quick links:

Advertisement

Table of Contents
loading

This manual is also suitable for:

As07a8fdUs05a8fdUs07a8fd

Table of Contents