Fungsi; Menyesuaikan Picture Mode; Untuk Mengubah Pjt Mode - LG BX327 Owner's Manual

Lg bx327: user guide
Hide thumbs Also See for BX327:
Table of Contents

Advertisement

Available languages

Available languages

Fungsi

Fungsi
* OSD (On Screen Display) dalam manual ini mungkin sedikit berbeda dengan proyektor Anda.
* Panduan pengoperasian ini terutama menjelaskan pengoperasian mode RGB (PC).

Menyesuaikan Picture Mode

1. Tekan tombol MENU. Kemudian, pindah ke PICTURE den-
gan tombol ∧, ∨, <, > dan tekan tombol
2. Tekan tombol ∧, ∨ untuk berpindah ke fungsi yang
diinginkan dan tekan tombol
3. Tekan tombol <, > untuk melakukan penyesuaian yang
diinginkan, kemudian tekan tombol
• Anda dapat mengatur nilai gambar yang berbeda-beda untuk tiap masukan dan Picture Mode.
• Menyimpan setelah melakukan penyesuaian akan menampilkan (User) dalam Picture Mode yang
telah disesuaikan. (kecuali Expert 1/2)
• Pilih Picture Reset pada Picture Mode untuk mengembalikan ke pengaturan default pabrik.
• Tekan tombol BACK untuk keluar dari layar menu.

Untuk Mengubah PJT Mode

* Fungsi ini membalik gambar proyeksi secara vertikal atau horizontal.
1. Tekan tombol Q.MENU pada kontrol jarak-jauh.
2. Tekan tombol <, > untuk berpindah ke PJT Mode.
3. Tekan tombol ∧, ∨ untuk memilih item yang diinginkan.
• Pilih Rear bila memproyeksikan dari belakang layar transparan yang dibeli terpisah.
• Pilih Ceiling bila memasang produk di langit-langit.
• Bila PJT Mode berupa Rear/Ceiling, speaker kiri/kanan akan berubah secara otomatis.
• Anda dapat menggunakan fungsi ini melalui tombol MENU.
• Tekan tombol BACK untuk keluar dari layar menu.
20
OK
OK
OK
PICTURE
Picture Mode
: Standard
• Contrast
50
• Brightness
50
• Sharpness
5
• Color
70
• Tint
0
• Advanced Control
• Picture Reset
PJT Mode
Front
ꔂMove ꔉOK
G

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents