Memasukkan Kertas; Menggunakan Jenis Kertas Yang Didukung - Lexmark 22W0024 Manual

Table of Contents

Advertisement

Available languages
  • EN

Available languages

  • ENGLISH, page 54

Memasukkan kertas

Memasukkan kertas
Catatan:
Masukkan kertas foto dengan sisi mengkilap atau sisi cetak menghadap ke arah Anda.
(Jika Anda ragu sisi mana yang dapat dicetak, lihat petunjuk yang disertakan bersama
kertas tersebut.)
Pastikan kertas tersebut bukan kertas bekas atau rusak.
Jangan memasukkan kertas secara paksa ke dalam printer.
1
Geser pembatas kertas hingga menyentuh tepi kiri penyokong kertas.
2
Masukkan kertas secara vertikal dengan tepi kertas menyentuh sisi kanan penyokong
kertas, kemudian secara perlahan lepaskan pembatas kertas.

Menggunakan jenis kertas yang didukung

Anda dapat menggunakan jenis kertas berikut untuk printer:
Kertas Foto Lexmark Perfectfinish
Kertas Foto Lexmark
Kertas foto/mengkilap
Catatan:
Untuk hasil terbaik, gunakan Kertas Foto Lexmark Perfectfinish atau Kertas Foto
Lexmark.
• Jangan
gunakan Kertas Foto Lexmark Premium. Kartrid cetak Anda tidak kompatibel
dengan jenis kertas ini.
Printer ini mendukung ukuran kertas berikut:
Kartu A6: 4,1 x 5,8 inci (105 x 148 mm)
Kartu pos Hagaki: 3,9 x 5,8 inci (100 x 148 mm)
3,5 x 5 inci (8,89 x 12,7 cm)
4 x 6 inci
4 x 8 inci
10 x 15 cm
2
1
24

Advertisement

Table of Contents
loading

Table of Contents